Catatan untuk para ibu di era multiverse
Suaramuslim.net – Dalam sebuah perbincangan dengan para mahmud (mamah-mamah muda) dan pahmud (papah-papah muda) mengenai perilaku Gen Z di keluarga mereka, saya seolah berdiri di sebuah tepi jurang, yang jika tak hati-hati, akan tergelincir dan tenggelam dalam pusaran. Gen Z ini unik. Gaya komunikasi mereka sangat khas, apa adanya, to the point dan tanpa beban […]
Catatan untuk para ibu di era multiverse Read More »