10 Tahun Suara Muslim Mengudara, Qodarullah Ada yang Mualaf
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Tepat Ramadan tahun ini, 1441 H, Suara Muslim Radio Network resmi berumur 10 tahun. Bukan waktu yang sebentar, terlebih ini sudah satu dekade. 10 tahun ke belakang, banyak kisah yang menarik, terlebih salah satu program Radio Suara Muslim, yaitu Jelajah Al-Qur’an menginspirasi pendengarnya menjadi mualaf. “Qodarullah, melalui program yang kami ikhtiarkan yang […]
10 Tahun Suara Muslim Mengudara, Qodarullah Ada yang Mualaf Read More »