Pengalihan Utang dari Bank Konvensional ke Bank Syariah

Suaramuslim.net – Salah satu bentuk jasa pelayanan keuangan yang menjadi kebutuhan masyarakat adalah membantu masyarakat untuk mengalihkan transaksi non-syariah yang telah berjalan menjadi transaksi yang sesuai dengan syariah. Lembaga keuangan syariah (LKS) perlu merespons kebutuhan tersebut dalam berbagai produknya melalui akad pengalihan utang. Agar akad tersebut dilaksanakan sesuai dengan Syariah Islam, Dewan Syariah Nasional (DSN) […]

Rahn dalam Bank Syariah

Rahn dalam Bank Syariah

Suaramuslim.net – Salah satu bentuk jasa pelayanan keuangan yang menjadi kebutuhan masyarakat adalah pinjaman dengan menggadaikan barang sebagai jaminan utang. Lembaga keuangan syariah (LKS) perlu merespons kebutuhan masyarakat tersebut dalam berbagai produknya. Agar cara tersebut dilakukan sesuai dengan prinsip-prinsip syariah, Dewan Syariah Nasional memandang perlu menetapkan fatwa untuk dijadikan pedoman tentang rahn, yaitu menahan barang […]

Sanksi Atas Nasabah Mampu yang Menunda-Nunda Pembayaran

Sanksi Atas Nasabah Mampu yang Menunda-Nunda Pembayaran

Suaramuslim.net – Kondisi saat ini masyarakat banyak memerlukan pembiayaan dari Lembaga Keuangan Syariah (LKS) berdasarkan pada prinsip jual beli maupun akad lain yang pembayarannya kepada LKS dilakukan secara angsuran. Namun dalam praktiknya ada nasabah mampu terkadang menunda-nunda kewajiban pembayaran, baik dalam akad jual beli maupun akad yang lain, pada waktu yang telah ditentukan berdasarkan kesepakatan […]

Mengenal Akad Hawalah  

Mengenal Akad Hawalah (Pengalihan Utang)

Suaramuslim.net – Rapat Pleno Dewan Syariah Nasional MUI pada hari Kamis, tanggal 8 Muharram 1421 H/13 April 2000 menetapkan fatwa tentang hawalah sebagai berikut. Menimbang Bahwa terkadang seseorang tidak dapat membayar utang-utangnya secara langsung; karena itu, ia boleh memindahkan penagihannya kepada pihak lain, yang dalam hukum Islam disebut dengan hawalah, yaitu akad pengalihan utang dari […]

Berkurban Lewat Utang? Begini Kata Ulama

Berkurban Lewat Utang Begini Kata Ulama

Suaramuslim.net – Begitu besarnya kemuliaan berkurban hingga sebagian ulama menganjurkan untuk berkurban meskipun harus berutang. Di antaranya adalah Imam Abu Hatim sebagaimana dinukil oleh Ibnu Katsir dari Sufyan Ats Tsauri (Tafsir Ibn Katsir, surat Al Hajj: 36). Sufyan Ats Tsauri rahimahullah mengatakan: “Dulu Abu Hatim pernah berutang untuk membeli unta kurban. Beliau ditanya: “Kamu berutang […]

Doa Agar Tak Terlilit Utang

Doa Bebas Utang

Suaramuslim.net – Uang dan utang, dua hal yang kerap kali menjadi permasalahan pelik dalam kehidupan sehari-hari. Tak sedikit orang yang terpaksa menempuh jalan pintas untuk keluar dari masalah tersebut. Padahal yakinlah, bahwa Allah SWT  tidak akan memberikan masalah yang berada di luar kemampuan hambanya.  Agar terhindar dari lilitan utang, Rasulullah menuntunkan kepada kita untuk membaca doa ini […]

Utang Indonesia Naik 5,3 persen jadi Rp5.227 triliun

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Utang luar negeri Indonesia meningkat 5,3 persen pada akhir Oktober 2018 menjadi sekitar Rp5.227 triliun atau 360,5 miliar dolar AS (asumsi kurs Rp14.500), berdasarkan pernyataan Bank Indonesia, di Jakarta, Senin (16/12). Jika dibandingkan dengan September 2018 yang sebesar 359,7 miliar dolar AS, utang luar negeri (ULN) Indonesia juga naik 0,19 persen. “Utang […]

Jangan Sewot, Kami Ekonom Juga Tahu Soal Utang

Jangan Sewot, Kami Ekonom Juga Tahu Soal Utang

Suaramuslim.net – Utang pemerintah selama 3 tahun lebih dalam pemerintahan Jokowi naik sekitar Rp1200 triliun, jauh melebihi kenaikan pendapatan pajak yang stagnan sebagai ukuran kemampuan bayar utang. Berikut selengkapnya.