Menkominfo, Akrobat Politik, dan Hilangnya Akal Sehat
Suaramuslim.net – Komedi dan akrobat elite politik para pendukung petahana sudah mulai terlihat kasat mata dan tidak lagi menggunakan akal sehat. Dikatakan akrobat politik secara kasat mata, karena aktivitas kenegaraan telah digunakan sebagai momentum untuk mendukung petahana yang akan maju sebagai calon presiden (capres). Dikatakan tidak menggunakan akal sehat karena ungkapan verbal yang digunakan oleh aparatur […]
Kewajiban Ayah Terhadap Pendidikan Anak Laki-laki
Suaramuslim.net – Dulu orang tua begitu khawatir ketika memiliki anak perempuan dibanding laki-laki dalam hal kenakalan dan pergaulan bebas. Namun, saat ini punya anak laki-laki pun mencemaskan. Pasalnya, virus LGBT (Lesbian Gay Biseksual dan Transgender) sudah merebak ke mana-mana baik melalui jejaring sosial dan lain sebagainya. Karenanya, lingkungan rumah sebagai benteng pertama yang memproteksi anak dari keberanekaragamanan […]
Masuk dan Berkembangnya Islam di Betawi
Suaramuslim.net – Seperti sejarah masuknya Islam di nusantara yang banyak versi, begitu pula dengan sejarah masuknya Islam di tanah Betawi. Tidak ada pendapat yang sama tentang kapan Islam mulai masuk untuk mengawali perkembangannya di wilayah ini. Pendapat yang umum, seperti yang dikutip Abdul Aziz, Islam masuk di tanah Betawi pada saat Fatahillah (Fadhillah Khan) menyerbu […]
Fenomena Islamophobia di Indonesia
Suaramuslim.net – Saya mengamati lumayan teliti perkembangan politik rezim Jokowi sejak diresmikan pada Oktober 2014. Di samping negara pertama yang dikunjungi adalah Tiongkok (rezim komunis), dan diulangi setiap tahun sampai dengan tahun 2017, rezim Jokowi menampakkan sikap yang tidak ramah terhadap Islam dan umatnya. Boleh jadi negara besar yang dikagumi dan sangat disayangi Jokowi adalah […]
Usai Orde Dusta
Suaramuslim.net – Ada pemuka agama yang mantap melangkah bahwa kekuasaan negeri ini dinaungi barokah. Tak ayal, ada juga yang galang di sana-sini pernah memilih lagi kekuasaan, tanpa menimbang soal keberkahan dan praktik dusta serta khianat yang acap diperlihatkan. Maka, mengajukan jabatan menteri sekian kursi lebih sebagai peneguhan ambisi ketimbang kalkulasi bersandar kata hati. Mereka begitu […]
Konferensi Rohingya akan Digelar di New York
NEW YORK (Suaramuslim.net) – Free Rohingya Coalition (FRC) akan menyelenggarakan konferensi internasional di Barnard College, Universitas Columbia di New York City pada 8 dan 9 Februari.
Pasukan Israel Hilangkan Nyawa Tiga Remaja Palestina selama Bulan Januari
RAMALLAH (Suaramuslim.net) – Gerakan Internasional untuk Perlindungan Anak-anak Palestina (DCI) melaporkan bahwa pasukan pendudukan Israel melakukan tindakan semena-mena terhadap anak-anak dan remaja.
8 Olahraga Seru Bersama Keluarga
Suaramuslim.net – Weekend akan selalu menjadi hari-hari yang paling berbahagia dan ditunggu untuk kumpul bersama keluarga. Pasalnya, setelah menghabiskan waktu untuk bekerja serta memisahkan kebersamaan keluarga, akhir pekanlah yang mampu menyatukannya kembali dalam sebuah agenda. Baik di rumah maupun di luar rumah, tentunya berkumpul bersama keluarga adalah agenda penting yang harus dilakukan oleh setiap anggotanya. Agenda […]