Management by Heart (6): “Level of Leadership”
Suaramuslim.net – Umumnya orang mencampuradukkan antara pemimpin dan pimpinan. Sebab keduanya punya arti yang berbeda. Pemimpin bukan lah sebuah jabatan, namun lebih dekat kepada sebuah ‘pengakuan’ formal ataupun informal yang disematkan pada seseorang atas kemampuannya memengaruhi orang lain dalam lingkungan organisasinya sehingga mereka mau mengikuti, atau bahkan patuh terhadap gagasan yang disampaikannya. Sementara pimpinan adalah […]
3 Langkah Menghafal Al Quran
Suaramuslim.net – Setiap muslim beriman tentu mempunyai keinginan untuk menghafal Al Quran. Sebab, para penghafal Al Quran memiliki kedudukan yang mulia di sisi Allah subhanallahu wa ta’ala. Agar dapat menjadi penghafal Al Quran, berikut dipaparkan 3 langkah menghafal Al Quran: 1. Pahami keutamaan menghafal Al Quran Langkah awal untuk menghafal Al Quran adalah pahami keutamaannya. […]
Gelembungkan Suara, Anggota Bawaslu Indragiri Hulu Divonis 4 Bulan Penjara
RENGAT (Suaramualim.net) – Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) divonis penjara 4 bulan dengan denda 8 juta rupiah subsider 1 bulan oleh Pengadilan Negeri Kelas II Rengat, Selasa (2/7).
Pengawas Pemilu Yang Keguguran Saat Bertugas Dapat Santunan
RENGAT (Suaramuslim.net) – Anggota Bawaslu Riau Hasan M.Si, mendatangi pejuang demokrasi di Kabupaten Indragiri Hulu yang mengalami Keguguran saat bertugas, Selasa (2/7).
Menteri Syafruddin Ingatkan Kepala Daerah Lakukan Manajemen ASN
SEMARANG (Suaramuslim.net) – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Syafruddin mengingatkan para kepala daerah agar menerapkan kebijakan manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk mewujudkan profesionalisme ASN.
Suriah: Israel Praktikkan Terorisme Negara
DAMASKUS (Suaramuslim.net) – Pemerintah Suriah menuding Israel melakukan aksi terorisme negara. Hal itu berkaitan dengan serangan misil dan roket yang dilancarkannya ke Damaskus pada Ahad (30/6) lalu. “Otoritas Israel semakin mempraktikkan terorisme negara. Agresi Israel terbaru yang keji masuk dalam kerangka upaya berkelanjutan Israel untuk memperpanjang krisis di Suriah,” kata Kementerian Luar Negeri Suriah pada […]
Komunitas Nol Sampah Buat Surat Terbuka untuk Gubernur Jatim
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Komunitas Nol Sampah Surabaya membuat surat terbuka yang ditujukan untuk Gubernur Jawa Timur dalam rangka memperingati Hari Tanpa Kantong Plastik Internasional yang jatuh pada 3 Juli 2019. “Kami berharap hari ini kita bisa puasa memakai tas kresek. Kami berharap hari ini bisa menjadi momentum bagi Jawa Timur untuk menjadi provinsi diet tas […]
Destinasi Wisata Halal Terbaik 2019
Suaramuslim.net -Indonesia menduduki peringkat pertama dalam Mastercard-Crescent Rating Global Muslim Travel Index (GMTI) 2019. Hal itu menjadikan Indonesia destinasi wisata halal dunia yang paling layak dikunjungi. Crescent Rating mengidentifikasi enam kebutuhan utama berbasis agama yang memengaruhi perilaku konsumsi para pelancong Muslim. Yang kemudian dijadikan sebagai indikator penilaian Destinasi Wisata Halal Terbaik 2019 ini. Indikator-indikator tersebut […]
Jelang Kedatangan Calon Jemaah Haji, Nyamuk di Asrama Haji Surabaya Diberantas
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas I Surabaya melakukan pengasapan atau fogging. Kegiatannya dilakukan di lingkungan Asrama Haji Sukolilo, Surabaya, Rabu (3/7). Aktivitas fogging dilakukan belasan petugas KKP Kelas I Surabaya sejak pukul 09.30 WIB. Mereka menyasar setiap sudut ruangan dan bangunan atau hall di area dalam asrama yang ditengarai menjadi sarang vector […]
Dibalas Lengkap
Suaramuslim.net – Atas apa yang kita usahakan hari ini. Walaupun hanya berupa doa baik yang terucap dan terpinta, pasti dibalas Allah tunai di suatu hari nanti. Hari di mana manusia tidak bisa berkata. Hari di mana anggota tubuh berbicara. Hari di mana segala keadilan tegak. Maka setiap amal baik yang terlakukan di dunia, cukuplah mengharap […]