Hoax, Saudi Larang Jemaah Haji Palestina Datang Ke Makkah
JAKARTA (Suaramuslim.net) – Berita terkait pelarangan jamaah dari Palestina untuk melaksanakan ibadah haji yang menghiasi pemberitaan di media online beberapa waktu lalu akhirnya terungkap faktanya melalui pernyatan resmi yang disampaikan langsung oleh Duta Besar Saudi Arabia untuk Indonesia, Oesama Mohammaed Abdullah Al Shuaibi. Dubes Oesama menyampaikan bahwa adanya pelarangan jamaah haji Palestina ke tanah suci Mekkah […]
Temuan PBB: Myanmar Lakukan Pelanggaran HAM Berat Terhadap Etnis Rohingya
JAKARTA (Suaramuslim.net) – Dewan Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) membentuk Tim Pencari Fakta yang digawangi oleh Marzuki Darusman atas kasus kemanusiaan yang terjadi pada etnis Rohingya di Myanmar. Tim ini kemudian melakukan penelitian dengan mengunjungi beberapa negara yang terkait dengan Rohingya. Kunjungan itu meliputi negara Bangladesh, Indonesia, Malaysia, Thailand, dan Inggris sepanjang September 2017 hingga Juli […]
Waspada Angin Puting Beliung
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menjelaskan bahwa awal musim hujan 2018/2019 akan terjadi pada Oktober-November-Desember 2018. Sebagian daerah memiliki tanda akan memasuki musim pancaroba, yaitu masa peralihan dari musim kemarau menuju musim hujan. Karakteristiknya panas yang melebihi biasanya, turun hujan mendadak, disertai angin kencang. Terjadinya Puting Beliung Kepala Stasiun Meteorologi Juanda […]
Gaza Bergejolak, Serangan Udara Zionis Israel Kembali Memakan Korban Warga Palestina
GAZA (Suaramuslim.net) – Setidaknya tiga orang warga Palestina meninggal dunia oleh serangan udara Zionis Israel di Jalur Gaza dan seorang warga sipil Israel tewas dalam rentetan tembakan roket dalam kekerasan terburuk antara kedua belah pihak sejak perang 2014.
Tujuh Warga Palestina Meninggal dalam Serangan Rahasia Israel
GAZA (Suaramuslim.net) – Pasukan Zionis Israel membunuh tujuh orang warga Palestina di Jalur Gaza dalam serangan rahasia pada Minggu (11/11) yang menargetkan komandan Hamas Nuruddin Barakah.
Menag: Kartu Nikah Bukan Penghapus Buku Nikah
JAKARTA (Suaramuslim.net) – Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin menegaskan bahwa kartu nikah yang akan diterbitkan oleh Kementerian Agama bukan untuk penghapus atau pengganti buku nikah.
Guru Berakhir di Tangan Murid
Suaramuslim.net – Sekali lagi pukulan telak bagi pendidikan kita, guru dikeroyok 5 murid di salah satu sekolah Kendal Jawa Tengah yang kemudian viral di media sosial. Kejadian tersebut berlangsung pada hari Kamis (8/11) di kelas X Teknik saat pelajaran otomotif. Berawal dari pak Joko Santoso bertanya kepada siswa yang tidak membawa alat sekolah, kemudian ditanyai mengapa […]
Pendiri Radio Suara Muslim di Universitas Terbuka: “We’re Living Fast Lane”
TANGERANG (Suaramuslim.net) – Di tengah zaman yang serba cepat dan teknologi canggih mendominasi segala urusan kehidupan, attitude atau sikap yang baik akan menyelamatkan kita. Itu dikatakan Irwitono Suwito, Ketua Yayasan Griya Al Qur’an dan Pendiri Radio Suara Musim Surabaya di hadapan 1200 calon wisudawan Universitas Terbuka dalam Seminar Membangun Sumber Daya Manusia yang Unggul Kreatif […]
Gagas Milenial Anti Korup, Sejumlah Komunitas Pemuda Surabaya Adakan Diskusi Interaktif
SURABAYA (Suaramuslim.net) – Keterlibatan anak muda dalam gerakan anti korupsi tidak bisa dipandang sebagai penyemarak saja, dari masa ke masa anak muda selalu tampil mengambil peran sebagai aktor perubahan. Namun, di sisi lain dalam lingkup daerah, sejumlah kasus korupsi dilakukan oleh perangkat dan kepala daerah yang berusia muda. Hal ini yang membuat Surabaya Speak Up […]
Buku Move On, Kisah Hijrah Anak-anak Muda Bandung
BANDUNG (Suaramuslim.net) – Tidak bisa dipungkiri, selain terkenal dengan kreativitas anak mudanya, musik, pakaian dan mode, Kota Bandung juga terkenal dengan gangster dan klub motor yang kerap membuat keributan di jalanan. Tak jarang juga di antara gangster di Kota Kembang tersebut terjadi perkelahian hingga menimbulkan korban. Permusuhan antar gangster seperti sudah mendarah daging yang benang […]