Dinamika temperamen remaja

Suaramuslim.net – Remaja akan mengalami masa kegalauan dalam fase hidup mereka, para orang tua dan pendidik bisa mengenalinya dari indikasi berikut. Ciri pertama kepribadian yang melekat pada usia aqil baligh, secara standar adalah manusia yaitu berakal (aqil) yang ditandai dengan pencapaian kemandirian dan identitasnya (logis, abstrak, dan idealis) dan semakin banyak menghabiskan waktu di luar […]

Memahami Dampak Positif & Negatif Media Sosial bagi Remaja

Beginilah Arti Melek Bermedia Sosial

Suaramuslim.net – Awalnya, teknologi diciptakan untuk mempermudah setiap kegiatan manusia. Kini teknologi telah berkembang pesat dan semakin canggih sehingga terjadi penambahan fungsi teknologi yang semakin memanjakan kehidupan manusia. Contohnya adalah media sosial. Tidak bisa dipungkiri lagi, kini media sosial sudah menjadi faktor penting interaksi antar manusia, khususnya bagi kaum remaja. Ingat saja bagaimana sulitnya untuk […]

Gaya Hidup Baru Sebagai Seorang “Cafe Addict”

Gaya Hidup Baru Sebagai Seorang “Cafe Addict”

Suaramuslim.net – Dewasa ini, merebaknya kafe mulai jadi pemandangan sehari-hari. Hal tersebut, dapat dilihat dengan banyaknya keberadaan kafe-kafe di tanah air. Berdasarkan data Asosiasi Pengusaha Kafe Restoran Indonesia-Jatim, di tahun 2012 terdapat peningkatan 15% sampai 20% jumlah kafe dan restoran di Kota Surabaya. Diikuti pula dengan kafe-kafe yang berada di kota besar lainnya seperti Jakarta, […]

Fenomena Milenial dan Youtuber

Fenomena Milenial dan Youtuber

Suaramuslim.net – Zaman now, gen-Y atau lebih familiar disebut generasi milenial lagi naik daun. Banyak acara digelar on air maupun off air yang melibatkan generasi milenial. Salah satu contoh acara yang diadakan oleh Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), PT Pupuk Indonesia Holding Company (persero) dan PT Bank Rakyat Indonesian (persero) Tbk yang mengangkat tema […]

Mewaspadai Kafein, Obyek Kecanduan Remaja Masa Kini

Mewaspadai Kafein, Obyek Kecanduan Remaja Masa Kini

Suaramuslim.net – Kaum milenial tak lepas dari apa yang disebut kekinian. Dengan rasa kekinian tersebut, tak jarang cafe dan kopi menjadi identitas kekinian yang lekat dengan remaja. Tapi, jika kopi terlalu sering dikonsumsi ternyata dapat menimbulkan kecanduan akan salah satu zat dalam kopi yang disebut kafein. Perusahaan riset Datassential di Chicago, Amerika, mengungkap fakta mengejutkan […]