Nasihat Rasulullah untuk Para Ibu dalam Mendidik Anak

Suaramuslim.net – Membentuk karakter buah hati agar memiliki pribadi yang baik dan saleh, tak cukup hanya sebentar. Dibutuhkan waktu bertahun-tahun dan pengasuhan yang mumpuni. Peran ibu begitu besar dalam hal ini. Mengapa demikian? Dikutip dari BincangMuslimah.com, ibu memiliki hubungan rahim dan lebih kasih dari pada bapak. Dengan begitu, tampak jelas bahwa Islam memberi kedudukan ibu lebih […]

Manfaat Melibatkan Si Kecil Membantu Bersih-Bersih Rumah

Suaramuslim.net – Masa anak-anak memang sebaiknya diisi dengan bermain dan belajar agar anak bisa mengeksplorasi banyak hal. Namun, tak ada salahnya melibatkan mereka dalam melakukan pekerjaan rumah tangga. Melibatkan anak dalam pekerjaan rumah tangga sesuai tahapan usia memiliki sejumlah manfaat positif. Libatkan anak mulai dari aktivitas sederhana, misalnya meletakkan pakaian kotor di tempatnya, mencuci bekas makan pribadi, […]

Yuk Kenali Bahasa Cinta Buah Hati Kita

Suaramuslim.net – Setiap anak memiliki kebutuhan yang harus dipenuhi oleh orang tuanya. Ada kebutuhan fisik dan juga kebutuhan psikis. Untuk kebutuhan fisik, pada umumnya orang tua sudah tahu apa saja kebutuhan anak yang perlu dipenuhi. Namun yang terpenting, yaitu memenuhi kebutuhan psikis buah hati, dengan mengisi tangki cinta anak dengan bahasa cinta. Gary Chapman, seorang konselor […]

Pentingnya Mainan Edukatif untuk Anak dalam Bentuk Fisik

Suaramuslim.net – Mainan edukatif adalah mainan yang dapat memberikan stimulasi perkembangan anak, seperti perkembangan fisik, motorik kasar dan halus, keberanian, kognitif (kemampuan berpikir) dan juga psikososial. Pentingnya mainan edukasi fisik Ada beberapa jenis games dari gadget yang ditujukan sebagai mainan edukasi untuk anak-anak. Namun tetap perlu diingat nih, mainan tersebut tetap memiliki kekurangan, yakni akan membatasi anak mencari tahu dan belajar tentang […]

Melatih Anak Berpikir Kritis Sejak Dini

Suaramuslim.net – Berpikir kritis seperti telah menjadi keharusan bagi kita yang hidup di era digital saat ini. Saking pentingnya, bahkan menjadi salah satu keterampilan yang perlu dimiliki, karena diyakini tidak hanya akan mendukung keberhasilan dalam belajar tetapi juga bekerja. Sebagaimana dikutip dari kelaspintar.id, berpikir kritis atau critical thinking sendiri, seperti diungkapkan Mertes (1991) merupakan sebuah proses yang […]

Manfaat Mempererat Hubungan Ayah dan Anak

Suaramuslim.net – Untuk tumbuh kembang anak yang optimal, peran kedua orang tua tentu sangat dibutuhkan. Karena itulah, bukan hanya bunda yang harus membangun ikatan erat dengan si kecil, ayah pun harus memiliki kedekatan dengan si kecil. Tapi, ternyata manfaat kedekatan yang erat antara ayah dengan si kecil tak hanya bermanfaat untuk si kecil saja, lho. […]

Emak dari 32 Provinsi Ikut Parenting Online Metode Wafa

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Pemerintah telah mengambil langkah untuk membatasi kegiatan masyarakat melalui Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) guna menghambat penyebaran virus corona (Covid-19). Kondisi ini menyebabkan sebagian masyarakat memilih berdiam diri di rumah hanya untuk sekadar bermain gadget. Kondisi pandemi juga mengakibatkan kegiatan ibu-ibu cendrung lebih konsumtif, kemudahan yang disediakan platform belanja online pun ditengarai […]

Metode Parenting ‘GEMBIRA’ Ala Kak Seto, Solusi di Tengah Pandemi

Suaramuslim.net – Psikolog Seto Mulyadi atau yang akrab disapa Kak Seto menganjurkan orang tua bersama anak untuk tetap menjaga energi positif dalam keluarga selama isolasi diri dan bekerja di rumah (work from home/WFH). Sebelumnya, isolasi diri dan WFH dilakukan untuk menekan penyebaran virus corona di Indonesia. Berada di rumah selama kurang lebih sebulan ternyata bisa cukup membuat stres. Rutinitas […]

5 Dampak Buruk Membiarkan Anak Menonton Film Horor

Suaramuslim.net – Menyaksikan film horor memang seru, adrenalin pun seakan terpacu. Tapi bagaimana jika film genre horror ini dinikmati anak-anak? Bunda sebaiknya pikirkan baik-baik sebelum mengajak si kecil menonton film horor. Nyatanya pengaruh film horor terhadap kesehatan mental si kecil sangat besar. Dikutip dari laman Romper.com film horor memang bersifat fiksi, namun si kecil belum […]

5 Respons Orang Tua yang Diharapkan Si Kecil

Suaramuslim.net – Memasuki usia 2 tahun, bunda akan mendapati sebuah ledakan bahasa yang ditunjukkan oleh si kecil. Wah, dia semakin jago bicara dan semakin menyenangkan diajak ngobrol. Bunda tentu bahagia dengan pencapaiannya ini. Mereka mengulangi apa saja yang bunda katakan, berkali-kali mengucapkan kata-kata favoritnya, atau menunjuk ini itu dan menyebutkan nama bendanya. Akan tetapi, ada […]