Anak-Anak Pengungsi Rohingya Kehilangan Pendidikan dan Masa Depan yang Layak

Anak-Anak Pengungsi Rohingya Kehilangan Pendidikan dan Masa Depan yang Layak

JENEWA (Suaramuslim.net) – Studi Badan PBB untuk Dana Pendidikan Anak-Anak (UNICEF) mengatakan lebih dari setengah juta anak-anak pengungsi Rohingya di Cox’s Bazar Bangladesh tidak mempelajari keterampilan hidup yang mereka butuhkan untuk mempersiapkan masa depan atau untuk melindungi mereka dari pelecehan dan eksploitasi masa kini.

500 Ribu Pengungsi Rohingya Menerima Kartu Identitas dari UNHCR

500 Ribu Pengungsi Rohingya Menerima Kartu Identitas dari UNHCR

COX’S BAZAR (Suaramuslim.net) – Lebih dari 500.000 pengungsi Rohingya dari Myanmar telah terdaftar dalam latihan pendaftaran bersama oleh otoritas Bangladesh dan Badan Pengungsi PBB, UNHCR pada Rabu (7/8) seperti yang dilansir UNHCR.org. Bagi banyak dari pengungsi, ini adalah pertama kalinya mereka memiliki kartu identitas. Kartu biometric diterbitkan bersama-sama oleh otoritas Bangladesh dan UNHCR untuk semua […]

200 KK Rohingya Nikmati Daging Kurban dari Indonesia

200 KK Rohingya Nikmati Daging Kurban dari Indonesia

RAKHINE STATE (Suaramuslim.net) – Pengungsi Rohingya di Rakhine State merayakan Idhuladha dengan sukacita. Setelah melaksanakan salat Idhuladha bersama, mereka juga dapat menikmati daging kurban dari masyarakat Indonesia.

Dibujuk Pulang, Rohingya: Kami Tak Akan Kembali Sebelum Diakui

COX BAZAR (Suaramuslim.net) – Para pengungsi Rohingya di Bangladesh menolak pulang ke kampung halaman mereka di provinsi Rakhine (Arakan) Myanmar. Mereka bersedia pulang dengan syarat pemerintah Myanmar mengakui etnis Rohingya. Delegasi Myanmar diketahui mengunjungi kamp-kamp pengungsian Rohingya di daerah Cox Bazaar pada Sabtu dan Ahad (27-28 Juli 2019). Ini merupakan kali kedua pejabat Myanmar datang […]

65 Rohingya Ditemukan di Perahu Karam di Thailand

65 Rohingya Ditemukan di Perahu Karam di Thailand

BANGKOK (Suaramuslim.net) – Sebanyak 65 Muslim Rohingya ditemukan di sebuah kapal karam di lepas pantai Thailand selatan, ujar para pejabat Angkatan Laut pada hari Rabu (12/6) saat menyelidiki apakah mereka telah diperdagangkan.

Amnesty International: Militer Myanmar Lakukan Kejahatan Perang

RAKHINE (Suaramuslim.net) – Organisasi kemanusiaan Amnesty International merilis hasil penyelidikan kejahatan perang dan pelanggaran hak asasi manusia yang dilakukan militer Myanmar di Komando Barat Rakhine. Pasukan militer juga terlibat dalam kekerasan terhadap minoritas Rohingya pada 2017. Para korban yang mengidentifikasi tentara pelaku kekerasan juga berasal dari Divisi Infanteri Ringan 22 dan 55, unit pasukan yang […]