Pemilu Tidak Langsung dan Jabatan Presiden Diperpanjang?
Suaramuslim.net – Setidaknya ada tiga wacana yang sedang santer beredar. Satu sudah dieksekusi, dua masih dalam ikhtiar. Ketiga hal ini jika disahkan, maka akan jadi pembeda antara rezim Jokowi dengan rezim-rezim sebelumnya di era reformasi Yang sudah dieksekusi adalah revisi UU KPK. Super powernya bukan lagi pimpinan KPK, tapi dewan pengawas. Sejak revisi UU KPK […]
Pemilu Tidak Langsung dan Jabatan Presiden Diperpanjang? Read More »










