Amal Jariyah Yang Tidak Terputus: Kaderisasi Umat

Amal Jariyah Yang Tidak Terputus: Kaderisasi Umat

Suaramuslim.net – Sebuah hadis mutawatir menjadi pengajaran yang semua muslim tidak ada khilaf di atasnya. Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِذَا مَاتَ الْإِنْسَانُ انْقَطَعَ عَمَلُهُ إِلَّا مِنْ ثَلَاثَةٍ مِنْ صَدَقَةٍ جَارِيَةٍ وَعِلْمٍ يُنْتَفَعُ بِهِ وَوَلَدٍ صَالِحٍ يَدْعُو لَهُ “Jika seseorang meninggal dunia, maka terputuslah amalannya kecuali […]

Rumah Tahfiz Satelit

Amal Jariyah Yang Tidak Terputus: Kaderisasi Umat

Suaramuslim.net – Dalam beberapa kesempatan, Saya selalu mendorong para pengurus masjid untuk membangun rumah tahfiz di sekitaran masjid. Tidak perlu membangun dari lahan kosong, tidak perlu membangun dari awal, cukup menggunakan rumah kontrakan warga. Maka masjid akan memiliki Rumah Tahfiz Satelit. Mari berhitung sederhana. Di sebuah komplek terdapat sebuah masjid besar. Di komplek tersebut, terdapat […]

Nikmat Allah yang Harus Disyukuri

Syukur Nikmat

Suaramuslim.net – Berbagai nikmat telah Allah berikan kepada kita. Ada yang berupa iman, Islam, keluarga, sehat wal afiah, kesempatan atau waktu atau umur, dan beragam nikmat lainnya yang tidak terhitung. Sebagai bukti, di saat khatib, ustaz, kiai, pejabat, juru pidato berkhutbah, berceramah, berfatwa, biasanya diawali dengan ajakan kepada para hadirin untuk mensyukuri nikmat yang telah […]

Misteri di Balik Titipan

Keluarga Sekolah Utama

Suaramuslim.net – Anak merupakan anugerah terindah dalam kehidupan ini. Ia sebuah amanah yang harus dijaga. Tugas kita sebagai orang tua, mendampingi mereka tumbuh secara alami, lalu Tuhanlah yang akan menyempurnakan kebaikan di balik perkembangan anak-anak kita. Anak-anakmu terlahir bukan pilihanmu, mereka menjadi anakmu juga bukan karena keinginan mereka, tetapi karena takdir kekuasaan Allah. “Dia menciptakan […]

Keadilan Itu Dirindukan Mantan Presiden

Keadilan Itu Dirindukan Mantan Presiden

Suaramuslim.net – Rasanya baru kemarin saya mendapat restu dari istri maju sebagai calon legislatif untuk DPR RI Dapil 1 Surabaya dan Sidoarjo. Ternyata sudah masuk bulan Januari. Kurang lebih 100 hari lagi, 17 April tiba. Saya merasa yang hilang dari negeri ini bukanlah pembangunan, tapi keadilan. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dipanggil karena mengacungkan dua […]

Menghadirkan Gagasan Pemberdayaan Masjid

Menghadirkan Gagasan Pemberdayaan Masjid

Suaramuslim.net – Hari ini Saya mendapatkan potongan liputan media dari DKM Masjid Nursiah Daud Paloh. Durasinya cukup singkat, namun dengan cermat dapat menangkap semangat dan tujuan dari Konferensi Masjid Indonesia (KMI) 2018. Saya mengucapkan terima kasih ke Kang Iman dan kawan-kawan. Setelah KMI 2018, beberapa masjid bergerak mengadakan pelatihan masjid di masing-masing masjid yang ada. […]

Ketika TNI Dituduh Mencari Panggung  

Ketika TNI Dituduh Mencari Panggung

Suaramuslim.net – Kalau salam dua jari (simbol dukungan terhadap Prabowo-Sandi) dilakukan oleh masyarakat di berbagai lapisan sudah dianggap sebagai hal biasa, namun ketika hal itu dilakukan oleh para anggota TNI maka telah terjadi sesuatu yang luar biasa. Hal ini tidak lepas dari pandangan bahwa TNI seharusnya menjaga netralitas dalam kancah politik. Namun tindakan TNI yang […]

Masjid dan Ziswaf

Masjid Sebagai Platform Sosial

Suaramuslim.net – Ketika sebuah masjid meniatkan diri untuk melayani jemaah, maka Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) akan mengalami kontraksi pada kebutuhan sumber daya. Ketika ide dan gagasan program sudah sangat bergemuruh, Dewan Kepengurusan Masjid pastilah mengalami kontraksi pada titik pendanaan program. Masjid melayani jemaah itu memang perlu sumber daya besar. Bukan sekadar uang, masjid juga membutuhkan […]

Politik Bermahar Amanat

Keadilan Itu Dirindukan Mantan Presiden

Suaramuslim.net – Mengapa banyak pejabat terjerat korupsi? Rasanya semua berawal dari proses transaksi. Ketika maju menjadi legislatif atau menjadi kepala daerah harus gelontorkan banyak uang (politik biaya tinggi), maka semua pasti diperhitungkan berapa total pengeluarannya. Maka ketika sudah duduk di kursi, yang dipikirkan adalah bagaimana cara mengembalikan modalnya cepat kembali. Jangan sampai impas, apalagi rugi, […]

Aksi TNI dan Narasi Bangkitnya PKI

Aksi TNI dan Narasi Bangkitnya PKI

Suaramuslim.net – Pasca razia buku-buku PKI oleh TNI di Pare Kediri, muncul sejumlah pihak yang merasa gerah terhadap aksi TNI. Mereka menganggap bahwa apa yang dilakukan oleh TNI dianggap kebablasan, lebay, tidak prosedural, dan bahkan dianggap mencari panggung untuk berkuasa kembali. Menariknya, TNI telah mengklarifikasi bahwa tindakan sweeping terhadap buku-buku PKI itu semata-mata untuk kepentingan […]