Horizon

Rubrik opini dan tulisan dari kolomnis tentang pemikiran, sosial masyarakat, agama, dan politik.

Berkhidmat untuk Negeri, Hidayatullah Gelar Silatnas 2018

Masjid dan Wakaf Manfaat

Suaramuslim.net – Setelah Konferensi Masjid Indonesia (KMI) banyak masjid yang merencanakan program yang tidak hanya berkutat di ritual ibadah mahdhah. Semangat Masjid Berdaya yang bergemuruh di Konferensi Masjid Indonesia, membuat banyak masjid yang ingin meluaskan programnya ke pelayanan edukasi jamaah di berbagai bidang. Begitu Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) ingin bergerak ke berbagai program layanan, maka […]

Masjid dan Wakaf Manfaat Read More »

Ada al-Banna di Benak Lelaki ‘Gila’

Ada al-Banna di Benak Lelaki ‘Gila’

Suaramuslim.net – Tampang Hanif, teman saya, menarik perhatian lelaki yang melewatinya. Lelaki yang orang-orang di sekitar kampus negeri di Purwokerto menyebutnya—maaf—tidak waras. “Hasan al-Banna! Hasan al-Banna!” teriak si lelaki di depan Hanif sambil diselingi desis antusias. Entah mengapa teman saya itu menarik perhatian si lelaki tersebut; ketertarikan yang menghubungkan dengan tokoh besar pendiri Ikhwanul Muslimin di

Ada al-Banna di Benak Lelaki ‘Gila’ Read More »

Pose Di Tengah Bencana

Pose Di Tengah Bencana

Suaramuslim.net – Pada 2006, majalah Time menobatkan “you” sebagai tokoh terpilih. You, alias Anda, tidak lain sesiapa saja yang memberikan kontribusi secara anonim untuk pelbagai laman daring semisal Wikipedia, YouTube, Facebook, MySpace, dan lain sebagainya. Untuk mewakili sang “tokoh”, majalah tersebut menampilkan komputer dengan layar yang menangkap pose wajah kita selaku pembacanya. Time, apa pun

Pose Di Tengah Bencana Read More »

Aset Masjid Sebenarnya

Aset Masjid Sebenarnya

Suaramuslim.net – Dalam terapan manajemen modern, setiap perusahaan dituntut untuk mendefinisikan apa aset terbaik mereka. Apa aset utama organisasi mereka. Penentuan ini jadi sangat penting, karena pada asetlah semua energi organisasi tercurah. Mari kita menyimak masjid kita hari ini. Apa aset masjid sebenarnya? Apa yang sangat diperhatikan oleh Dewan Kemakmuran Majid (DKM)? Kemanakah perhatian dan energi

Aset Masjid Sebenarnya Read More »

Memilih Presiden dan Ibadah

Memilih Presiden dan Ibadah (01)

Suaramuslim.net – Kebanyakan umat Islam mengartikan dan memahami ibadah sebagai suatu aktivitas ritual yang diperintahkan Alquran dan Hadis. Dalam Ilmu Fikih kontemporer ibadah dibagi dua yaitu; Ibadah Mahdhoh yang tata caranya, tempat waktu dan teknisnya diatur Alquran dan Hadis. Contoh; salat, puasa, haji, dll. Berikutnya adalah ibadah Ghoiru Mahdhoh, tata caranya terserah kita seperti belajar,

Memilih Presiden dan Ibadah (01) Read More »

Memilih Presiden dan Ibadah

Memilih Presiden dan Ibadah (2)

*Lanjutan dari artikel Memilih Presiden dan Ibadah (1) Suaramuslim.net – Menurut ilmu Fikih berbagai ibadah dalam Islam mempunyai kategori tingkat hukum berbeda-beda. Ada yang mempunyai kategori: Fardhu (Wajib); dibedakan jadi Fardhu ‘Ain dan Fardhu Kifayah. Fardhu ‘Ain yaitu harus dilaksanakan setiap mukmin dan haram meninggalkannya. Contoh salat lima waktu atau puasa Ramadan. Fardhu Kifayah yaitu boleh

Memilih Presiden dan Ibadah (2) Read More »

Kementerian PUPR Siapkan Dana Rp 465 M Untuk Renovasi Masjid Istiqlal

Value, Market, Revenue Masjid

Suaramuslim.net – Saat sebuah masjid berusaha untuk melayani jemaah, maka tak jarang lahir kontroversi di kalangan Dewan Kemakmuran Masjid (DKM). Biasanya pelayanan menuntut belanja anggaran pada kas masjid. Unsur DKM yang sangat berhati-hati tentu akan berpikir: “Bagaimana jika nanti kas habis? Jangan belanja anggaran macem-macem, listrik air masjid saja berat, tidak perlu ada pengeluaran tambahan

Value, Market, Revenue Masjid Read More »

Otoritas Masjid

Otoritas Masjid

Suaramuslim.net – Konferensi Masjid Indonesia (KMI) 2018 ditayangkan dalam liputan Kabar Islam di Damai Indonesiaku TV One. Terima kasih kepada rekan-rekan jurnalis yang telah bekerja keras mengamplifikasi narasi Masjid Berdaya. Sang narator program sangat apik membawakan liputan. Narasi bahwa masjid tidak hanya diharapkan menjadi tempat ibadah ritual diangkat terbuka. Harapan bahwa masjid bisa membawa kesejahteraan

Otoritas Masjid Read More »

PAN, Goenawan Mohammad, dan Politik Pecah Belah

PAN, Goenawan Mohammad, dan Politik Pecah Belah

Suaramuslim.net – Goncangan terhadap Partai Amanat Nasional (PAN), menyusul adanya surat terbuka yang ditandatangani oleh pendiri PAN, yang intinya meminta Amien Rais (AR) mundur dari PAN. Tentu saja internal PAN tidak tinggal diam dan mereaksi tuntutan mundur para penggagas PAN ini. Permintaan mundur itu dianggap tidak kontekstual dan sarat dengan kepentingan politik dan ada unsur untuk

PAN, Goenawan Mohammad, dan Politik Pecah Belah Read More »

Uighur, dan Kita

Uighur, dan Kita

Suaramuslim.net – Apakah seorang Muslim di negeri ini yang menyuarakan dukungan perjuangan, atau sekadar mengajak simpati atas nestapa warga Uighur, otomatis patut dicurigai kebangsaannya? Atau, dalam sebagian kasus, mereka itu mesti diragukan komitmen kemanusiaannya yang tulus? Rasanya kita tak perlu berdebat tentang kebenaran adanya fakta kezaliman penguasa China pada masyarakat Uighur yang memeluk Islam itu? Dan

Uighur, dan Kita Read More »