Prophetic Parenting; Metode Mendidik Anak Ala Nabi Muhammad SAW

Prophetic Parenting; Metode Mendidik Anak Ala Nabi Muhammad SAW

Suaramuslim.net – Pendidikan bagi anak bermula dari saat ke dua orang tua menikah. Hubungan ke dua orang tua, kesalihan mereka, dan kesepakatan mereka dalam melakukan kebaikan, memiliki pengaruh yang cukup kuat dalam membentuk sisi psikis dan kecenderungan bagi si anak. Prophetic parenting sendiri merupakan konsep pendidikan karakter yang menawarkan solusi pendidikan karakter yang diawali dari […]

Ayah dan Bunda, Ini Dampaknya Jika Selalu Memarahi Anak

Ayah dan Bunda, Ini Dampaknya Jika Selalu Memarahi Anak

Suaramuslim.net – Pernahkah kita memarahi anak karena berbagai alasan? Baik kita lakukan secara sadar atau tidak. Memarahi anak memiliki kecenderungan untuk selalu menyalahkan anak. Niat awal orang tua memarahi anak yaitu menumpahkan rasa kecewa, kesal dan ingin menegur serta menasihati. Namun, porsi orang tua untuk menasihati anak tertutupi oleh amarah yang memuncak, sehingga kata-kata yang […]

Generasi Islam, Generasi Pemenang

Generasi Islam, Generasi Pemenang

Suaramuslim.net – “Dia-lah yang mengutus Rasul-Nya (dengan membawa) petunjuk (Al Quran) dan agama yang haq (benar), untuk dimenangkan-Nya atas segala agama, walaupun orang-orang musyrik tidak menyukainya.” (QS At-Taubah: 33) Jika Allah subhanahu wa ta’ala telah menjadikan Islam sebagai pilihan terbaik kehidupan manusia, maka seharusnya umat Islam percaya diri bahwa hakikatnya ia sudah terlahir sebagai pemenang. […]

Masakan Mama Hari Ini Sangat Luar Biasa

Masakan Mama Hari Ini Sangat Luar Bisa

Suaramuslim.net – Sarapan pagi hari ini sebelum berangkat kerja, makan masakan istri tercinta. Di meja makan sudah tersedia nasi lodeh tewel (nangka muda, Red.), sederhana tapi mantab jiwa. Kuah santan memang bisa bikin gurih-gurih enak gitu pas di makan, bikin lahap makannya, jadi nambah lagi. Tidak lupa pake sambal sama kerupuk blek alias kerupuk putih […]

Hadis Bahaya Perbuatan Curang

Hadis Bahaya Perbuatan Curang

Suaramuslim.net – Abu Hurairah -salah satu sahabat Nabi yang dikenal dengan banyak riwayat hadis- pernah bercerita. Suatu hari, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam melewati setumpuk makanan. Selanjutnya, beliau berinisiatif memasukkan tangan ke dalamnya. Syahdah, beliau menyentuh atau mendapati sesuatu yang basah di dalamnya. Melihat kejadian ini, beliau bertanya: مَا هَذَا يَا صَاحِبَ الطَّعَامِ؟ “Wahai pemilik […]

Begini Cara Imam Syafi’i Mengatasi Mental Block

Begini Cara Imam Syafi’i Mengatasi Mental Block

Suaramuslim.net – Gampangnya, mental block adalah hambatan mental yang menghalangi seseorang untuk mencapai tujuan. Hal ini bisa terjadi karena trauma di masa lalu, atau karena adanya pendidikan (pembinaan), atau nasihat (taujih) yang keliru yang terus diulang secara terus menerus sehingga menjadi semacam program bawah sadar sistem hidup yang terbawa hingga terbentuk pada diri seseorang, lalu […]

Memaknai Kembali Frasa Insyaallah

Memaknai Kembali Frasa Insyaallah

Suaramuslim.net – Imbas dari lemahnya iman, kurangnya pemahaman dan sedikitnya daya juang dalam perencanaan dan aktivitas terkadang berbentuk penisbatan kehendakan Allah pada hal yang kurang dikehendaki oleh pribadi. Ungkapan “insyaallah” menjadi bagian dari apologi atas ketidakinginan yang dengan keterpaksaan, akhirnya diiyakan. Acap kali hanya menjadi ganti kata halus dari tidak. Sehingga pilihannya bukan menjadi iya […]

Cara Berbuat Baik kepada Keluarga yang Ditinggal Mati

Cara Berbuat Baik kepada Keluarga yang Ditinggal Mati

Suaramuslim.net – Masyarakat umum sering kali ingin berbuat baik kepada keluarga yang ditinggal mati. Cara-cara yang dilakukan kaum muslimin terlihat sangat menggembirakan, di antaranya datang bertakziah dan menyatakan bela sungkawa serta berusaha menghiburnya dengan berpesan agar sabar. Bahkan tidak sedikit yang memberikan uang duka atau bahan makanan pokok. Tradisi ini bisa meringankan beban bagi keluarga […]

Menjadi Pribadi yang Sabar

Menjadi Pribadi yang Sabar

Suaramuslim.net – Dalam hidup kita selalu dihadapkan pada suatu problematika yang selalu berkesinambungan silih berganti. Di situ akan menimbulkan suatu sikap atau perilaku yang ditujukan pada suatu masalah tersebut. Terkadang masalah bisa disikapi secara negatif atau pun positif tergantung pada setiap individu. Bisa saja dengan kepala dingin, marah-marah atau gegabah, tergantung kita bagaimana mengelolanya. Kunci […]

Belajar dari Azazil

Belajar dari Azazil

Suaramuslim.net – Siapa Azazil? Dalam Tafsir Ibnu Katsir, dikisahkan bahwa Azazil adalah nama awal Iblis, yakni makhluk yang awal mula menjadikan Adam dan Hawa tergelincir dari jalanNya. (Kisah tergelincirnya Adam dan Hawa muncul dalam kitab Al Quran, Taurat, dan Injil). Azazil dikisahkan sebagai makhluk Allah SWT yang paling banyak ibadah serta paling luas pengetahuannya. Tafsir […]