4 Kreasi Olahan Sayur Kangkung
Suaramuslim.net – Saat berbuka puasa, kita butuh makanan yang bisa mengembalikan energi, tetapi gak bikin berat badan cepat naik. Kangkung merupakan salah satu makanan yang rendah kalori dan lemak. Cocok jadi menu buka puasa, biar kenyang tanpa naiknya berat badan. Seperti dilansir dari Nutrition and You, kangkung mengandung vitamin C yang melindungi tubuh dari berbagai penyakit. […]
Pilihan Berbuka Puasa dengan Aneka Bubur Khas Nusantara
Suaramuslim.net – Terbiasa makan bubur buat sarapan? Di bulan puasa Ramadhan ini, masyarakat Indonesia tetap mengkonsumsinya sebagai kudapan alias santapan takjil. Beberapa daerah di Indonesia sebenarnya juga punya sebutan dan variasi sendiri untuk makanan khas satu ini. Selengkapnya simak berikut ini. Bubur Ase Mungkin saat ini kita kesulitan untuk menjumpai penjual bubur ase di Ibu […]
6 Tips Buka Puasa dengan Gorengan dan Anda Gak perlu takut
Suaramuslim.net – Di bulan puasa seperti saat ini, gorengan menjadi kudapan favorit yang selalu diburu masyarakat tiap harinya. Hampir di setiap daerah di Kota Surabaya, selalu ada penjual gorengan. Macamnya ada banyak. Mulai dari bakwan (ote-ote), tahu isi, tempe goreng, martabak mie, lompia, pastel, pisang goreng, dan masih banyak lagi. Gorengan atau segala makanan yang […]
Resep Membuat Kue Cubit Oreo dan Kue Cubit Green Tea
Suaramuslim.net – Butuh camilan manis dan nikmat? Kamu bisa membuat aneka kreasi kue cubit. Gak perlu pakai berbagai tepung, cukup menggunakan bahan-bahan yang mudah didapatkan. Kamu juga bisa menambahkan topping sesuai selera, lho. Cocok untuk menu buka puasa atau camilan di malam hari. Berikut resep dan cara membuat kue cubit oreo dan kue cubit green tea. 1. Kue Cubit […]
Kolak Biji Salak, Sajian Manis untuk Buka Puasa
Suaramuslim.net – Makan-makanan manis saat berbuka puasa merupakan sunnah yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam. Dalam tinjauan medis dikatakan bahwa makanan atau minuman manis merupakan hidangan pertama yang sebaiknya masuk ke dalam perut usai berpuasa seharian. Salah satu hidangan manis yang selalu hadir di setiap menu berbuka puasa adalah kolak. Berbahan dasar parutan […]
Resep Kreasi Roti Pizza ala Dapur Rumahan
Suaramuslim.net – Roti pizza adalah hidangan tradisional dari Italia yang berupa roti bentuknya bundar, pipih, dipanggang di oven pizza atau pun oven roti dengan dilumuri saus tomat di atasnya serta keju dengan dicampur bahan tambahan lainnya sesuai selera. Istilah pizza pertama kali tercatat pada abad ke-10, dalam sebuah manuskrip Latin dari kota Gaeta di Italia […]
Efek Buruk Junk Food terhadap Perkembangan Otak Remaja
Suaramuslim.net – Hanya dalam satu pekan mengonsumsi makanan tak sehat seperti wafel, hamburger, dan sereal manis, dapat mengubah otakmu menjadi seperti milkshake. Sebuah studi baru menemukan bahwa mengonsumsi makanan gaya Barat yang kaya akan junk food, dapat dengan cepat merusak fungsi otak di hippocampus. Hippocampus adalah wilayah otak yang terkait dengan pengaturan memori dan nafsu makan. Kerusakan […]
Resep Rendang Istimewa Ala Suara Muslim
Suaramuslim.net – Jika Anda orang Indonesia pastinya kenal dengan makanan satu ini. Makanan asli Indonesia yang penuh dengan rempah-rempah. Ya, masakan itu adalah rendang. Bagi Anda yang suka memasak, bolehlah Anda mencoba resep rendang ini bersama Hikmah dari Bumbu Hikmah. Kali ini, hikmah akan mengajak pembaca untuk memasak rendang dengan Bumbu Hikmah. Dan pastinya resep […]
Aneka Resep Risol Mayo Praktis, Creamy, dan Renyah
Suaramuslim.net – Siapa nih yang suka risol mayo? Ada yang pernah coba buat risol mayo sendiri nggak? Saat banyak waktu luang di rumah, lebih baik manfaatkan dengan cara mengolah camilan enak untuk keluarga. Salah satu camilan enak yang bisa dicoba di rumah adalah risol mayo. Bahan dan cara membuatnya mudah sekali, catat resepnya ya! 1. Risol mayo […]
Ide Resep Smoothies yang Lezat dan Menyehatkan
Suaramuslim.net – Tidak mengherankan jika banyak orang yang mencari ide resep smoothies karena smoothies adalah salah satu jenis mimuman menyehatkan dan lezat. Smoothies mengandung beberapa bahan yang masing-masing memiliki banyak manfaat bagi kesehatan dan kecantikan. Jika kamu perlu menurunkan berat badan, atau hanya ingin menjaga kesehatan, smoothies adalah pilihan tepat untuk mengganti satu menu makan. Masalahnya, […]