Kisah Nabi Sulaiman yang Wafatnya Tidak Disadari Jin

Kisah Nabi Sulaiman yang Wafatnya Tidak Disadari Jin

Suaramuslim.net – Nabi Sulaiman adalah seorang nabi yang diberikan kekuasaan oleh Allah. Kekuasaannya sangat luas, tidak hanya meliputi manusia, akan tetapi juga bangsa jin dan binatang. Oleh karena itu, tidak ada seorang pun yang bisa menyamai kerajaan Nabi Sulaiman setelahnya. Nabi Sulaiman memiliki keistimewaan dapat menakhlukkan angin untuk dikendarai dan berbicara dengan binatang. Selain itu, […]

Sisi Lain Sejarah Sunan Ampel: Bermula dari Jejak Anak Muda

Suaramuslim.net – Malam itu, Kamis (20/6) kompleks masjid Sunan Ampel Surabaya penuh sesak oleh lautan manusia. Seperti biasa, mereka melakukan ziarah, membeli merchandise khas Sunan Ampel, duduk-duduk di masjid, tak jarang pula, melingkar di samping penjual kopi untuk bercengkrama bersama sanak saudara. Masjid ini tidak pernah padam apalagi sepi. Selalu ada manusia-manusia baru dari luar […]

Rek, Pacaran Iku Gak Mbois Blas

Rek, Pacaran Iku Gak Mbois Blas

Suaramuslim.net – Kenalno rek.. Jenengku Udin, hanya hamba Allah biasa, hamba Allah seng faqir dadi aku yo akeh salahe, akeh lupute, akeh dusoe (ojok akeh akeh seh nek isok hehe). Kisahku iki tak awali teko masa putih abu-abuku rek, dan saiki aku wes kuliah semester 2. Kon kabeh ngertikan yok opo rasane SMA? “Nek ga […]

Kisah Perang Uhud yang Terjadi di Bulan Syawal

Kisah Perang Uhud yang Terjadi di Bulan Syawal

Suaramuslim.net – Ada beberapa kisah nabi dan para sahabat yang terjadi di bulan Syawal. Salah satunya adalah Perang Uhud. Perang Uhud terjadi di pertengahan bulan Syawal. Perang ini terjadi di dekat bukit Uhud, di sebelah utara Madinah. Jumlah kaum kafir Quraisy hampir lima kali lipat dari jumlah kaum muslimin. Sebelum perang Uhud terjadi, Rasulullah shallallahu […]

Berkaca dari Kisah Heroik Muhammad Al Fatih

Berkaca dari Kisah Heroik Muhammad Al Fatih

Suaramuslim.net – Pemuda muslim adalah generasi penerus umat ini. Di pundaknyalah estafet perjuangan Nabi Muhammad SAW dibebankan. Dahulu, ada seorang tokoh yang begitu inspiratif. Tokoh yang bahkan sudah dijanjikan dalam sabda Nabi. Siapakah beliau? Dapatkah kita berkaca pada kisah inspiratif beliau? Pemuda muslim sangat diharapkan perjuangannya untuk mencapai kejayaan umat, untuk bisa meraih kembali kejayaan […]

Hijrah: Cerito Awale Aku Gelem Kerudungan

Hijrah Setelah Patah Hati

Suaramuslim.net – Namaku Cinta mahasiswi semester 6. Awal mula gawe jilbab iku pas SMP. Alim? Nggak, sing bener iku kepekso. Dadi lulus SD, aku diutus bapak ibuk gawe sekolah ndek pondok. Sebagai anak berbakti, aku nurut kan, yo? Nah, emang dasar e cuma kepekso, aku jilbaban iki cuma lek pas sekolah tok. Pas pulang kampung? […]

Kisah Aisyah yang Dinikahi Rasulullah di Bulan Syawal

Kisah Aisyah yang Dinikahi Rasulullah di Bulan Syawal

Suaramuslim.net – Saat ini banyak pernikahan yang dilangsungkan di bulan Syawal. Undangan untuk menghadiri resepsi pernikahan di bulan Syawal pun menumpuk. Bulan Syawal seolah menjadi momen untuk membuka lembaran baru dengan pasangan hidup. Kisah cinta Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam dengan salah seorang istri beliau juga dimulai di bulan Syawal. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam […]

Ayah, Tuntun Aku untuk Mencintai Al Quran

Ayah, Tuntun Aku untuk Mencintai Al Quran

Suaramuslim.net – Mengajari membaca Al Quran kepada anak sejak dini adalah kewajiban orang tua. Dengan begitu, dia akan menemukan arah langkah yang jelas dan selalu berada dalam bimbingan-Nya, seperti kisah seorang anak bernama Toda yang ingin sekali belajar membaca Al Quran dan seorang ayah yang berusaha untuk menuntun anak semata wayangnya untuk mencintai Al Quran. […]

Saajid Lipham, Bule Amerika Merinding Saat Baca Al Fatihah & Al Baqarah 

Saajid Lipham, Bule Amerika Merinding Saat Baca Al Fatihah & Al Baqarah 

Suaramuslim.net – Setiap orang memiliki pengalaman spiritual yang berbeda dalam menemukan atau meyakini agama Islam. Begitu juga dengan yang dialami oleh bule Amerika ini. Ia bernama Saajid Lipham. Ia menemukan Islam setelah membaca arti dari Surah Al Fatihah dan Al Baqarah. Begini ia menceritakan kisahnya. Sekian lama, aku merasa lelah mengamati pikiran banyak orang mengapa […]

Hijrah Setelah Minum Khamar, Narkoba dan Berzina

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Siapa yang tidak punya masa lalu, bahkan tidak mengenal dosa? Tak ada kan. Karena pada hakikatnya manusia paling pintar menzalimi dirinya sendiri dan tidak akan pernah pisah dari nafsu sampai ia dalam kematian. Mungkin hijrahku berbeda dengan teman-teman pada umumnya, karena aku dilahirkan dari keluarga agamis. Orang tuaku adalah lulusan dari pondok […]