Ismail Haniyeh Temui Mahathir Mohamad di Kuala Lumpur

Australia Akui Al-Quds Ibu Kota Israel, Mahathir: Al-Quds Harus Tetap Bagian Palestina

KUALA LUMPUR (Suaramuslim.net) – Kepala Biro Politik Hamas, Ismail Haniyeh, menemui Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad di ibu kota, Kuala Lumpur, pada Rabu (22/1). Kedua pihak membahas, sesuai pernyataan Hamas yang salinannya didapat Anadolu Agency, sejumlah masalah penting terkait Palestina, serta hubungan bilateral di antara mereka. Haniyeh memuji sikap Malaysia dalam mendukung rakyat Palestina di […]

Warga Rohingya Berharap Keadilan di Pengadilan Internasional

Human Rights Watch: Myanmar Harus Bebaskan Muslim Rohingya

DEN HAAG (Suaramuslim.net) – Pengadilan Internasional (ICJ) akan memutuskan permintaan tindakan darurat oleh Gambia terkait gugatan genosida terhadap warga Rohingya di Myanmar. Putusan ini adalah tindakan awal, sedangkan keputusan akhir dapat memakan waktu bertahun-tahun. Gambia melayangkan gugatan pada November 2019 dan menuduh Myanmar telah melanggar Konvensi Genosida 1948. Gambia telah meminta serangkaian tindakan perlindungan termasuk […]

Kondisi Getir Penyintas Konflik Suriah di Musim Dingin

Kondisi Getir Penyintas Konflik Suriah di Musim Dingin

IDLIB (Suaramuslim.net) – Para pengungsi Suriah saat ini masih berada dalam kondisi sulit dan membutuhkan banyak bantuan. Terutama ketika eskalasi konflik terjadi seperti awal tahun ini, di tengah musim dingin yang menusuk tulang. Seperti dilansir dari Syrian Observatory for Human Rights (SOHR), di bulan Januari 2020, korban meninggal dunia telah mencapai 80 jiwa. Sementara itu, […]

Sandiaga Uno: Pesantren Siap Memimpin Dunia

PAMEKASAN (Suaramuslim.net) – Mantan wakil gubernur DKI, Sandiaga Salahuddin Uno hadir dalam pekan ngaji ke-5 yang diadakan pondok pesantren Mambaul Ulum Bata-Bata Pamekasan, Madura pada Sabtu 18 Januari 2020. Dalam sambutannya, Sandi, sapaan akrabnya, mengungkapkan bahwa pesantren siap memimpin dunia. “Sekarang pondok pesantren siap memimpin dunia, karena sangat berkualitas para santrinya,” ujarnya di hadapan ribuan […]

Myanmar Simpulkan Perlakuan terhadap Rohingya Bukan Genosida

Human Rights Watch: Myanmar Harus Bebaskan Muslim Rohingya

RAKHINE (Suaramuslim.net) – Komisi Penyelidikan Independen (ICOE) bentukan Myanmar, menyelidiki kekerasan tahun 2017 di Rakhine yang menyebabkan ratusan ribu Muslim Rohingya melarikan diri. Komisi menyimpulkan tidak ada genosida, hanya beberapa tentara mungkin melakukan kejahatan perang. ICOE merilis temuan investigasinya, tetapi bukan laporan lengkap, kepada presiden negara itu pada Senin (20/1), beberapa hari sebelum pengadilan tinggi […]

Ningsih Tinampi Bisa Memanggil Nabi, UAS: Wanita Itu Dimasuki Setan

Ustadz Abdul Somad Tabligh Akbar di Koarmatim Surabaya(1)

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Dukun pengobatan alternatif, Ningsih Tinampi baru-baru ini membuat pengakuan kontroversial. Ningsih mengaku dirinya mampu memanggil malaikat, nabi, hingga Rasulullah SAW. Pengakuan Ningsih pun dianggap sesat oleh banyak pihak, termasuk oleh Ustaz Abdul Somad atau UAS. Ketika mengaku memanggil nabi, wanita yang membuka praktik di Pasuruan, Jawa Timur itu menggunakan media orang lain. […]

Inspiratif! Teliti Metode Sahabat Tahfidz Griya Al-Qur’an, Ustaz Ini Raih Doktor Cumlaude

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Kegembiraan terpancar jelas di raut muka Ustaz Bairus Salim pasca dinyatakan lulus saat ujian doktor pada momen sidang terbuka. Pasalnya, kerja kerasnya diganjar nilai cumlaude dan menjadi lulusan tercepat. “Alhamdulillah rasanya bahagia dan haru bisa menyelesaikan perjuangan S3 selama 2 tahun lebih ini. Setengah tidak percaya, kemarin baru saja S2, namun kini […]

Upaya Meningkatkan Prospek, 212 Mart Adakan Pelatihan Manajemen Problem Solving

Suaramuslim.net – 212 Mart adalah minimarket Koperasi Syariah 212 yang menjual barang kebutuhan sehari-sehari masyarakat seperti kebutuhan pokok, perlengkapan rumah tangga, alat tulis, dan juga menjual pakaian seperti gamis dan busana muslim lain. Berbeda dengan minimarket pada umumnya, 212 Mart tidak menjual rokok, minuman keras, alat kontrasepsi, dan produk tidak halal. Dalam menjalankan bisnisnya, 212 […]

Gatot Nurmantyo: Umat Islam di Indonesia Hanya Penonton dan Mudah Dipecah

PAMEKASAN (Suaramuslim.net) – Mantan Panglima TNI, Gatot Nurmantyo, hadir dalam Pekan Ngaji ke-5 yang diadakan pondok pesantren Mambaul Ulum Bata-Bata Pamekasan, Madura pada Sabtu 18 Januari 2020. Dalam orasinya Gatot Nurmantyo mengungkapkan bahwa umat Islam di Indonesia hanya menjadi penonton. “Umat Islam Indonesia hanya sebagai penonton karena mereka tidak berpikir secara global, yang lebih miris […]

Fahri Hamzah di Madura: Kedepan Bangsa Ini Harus Dipimpin Orang Gila

PAMEKASAN (Suaramuslim.net) – Salah satu pendiri partai Gelora, Fahri Hamzah, hadir dalam Pekan Ngaji ke-5 yang diadakan pondok pesantren Mambaul Ulum Bata-Bata Pamekasan, Madura pada Sabtu 18 Januari 2020. Dalam orasinya, Fahri mengungkapkan Indonesia butuh “orang gila” untuk mengubah negeri ini. “Indonesia ini butuh orang gila untuk mengubah Indonesia. Gila dalam artian pikirannya bisa melampaui […]