Rasulullah Laksana Al Quran Berjalan
Suaramuslim.net – Ketika Ibunda Aisyah radhiyallahu`anhā ditanya mengenai akhlak Rasulullah shallallāhu `alaihi wa sallam, beliau menjawab: “Akhlak rasulullah adalah Al Quran” (HR Ahmad). Ini berarti kehidupan Rasulullah merupakan manifestasi riil Al Quran. Maka tidak berlebihan jika dikatakan –sebagaimana judul di atas-, bahwa beliau adalah, ‘Al Quran berjalan’. Ketika Al Quran berbicara masalah iman, Rasulullah selalu berada […]
Rasulullah Laksana Al Quran Berjalan Read More »