Nuansa Rahmah yang Membawa Limpahan Berkah

Nuansa Rahmah yang Membawa Limpahan Berkah

Suaramuslim.net – Dalam artikel sebelumnya yang berjudul, “Menyelaraskan Sakinah, Mawaddah dan Rahmah”, kita sudah membahas, bahwasannya yang paling panjang cakupan umurnya atau modal terbesar agar rumah tangga langgeng hingga kakek nenek dan hanya maut yang bisa memisahkan keduanya adalah Rahmah. Kalau sakinah adalah perasaan yang pasti diberikan Allah kepada dua orang yang menikah, mawaddah ada […]

Menyelaraskan Sakinah, Mawaddah dan Rahmah

Menyelaraskan Sakinah, Mawaddah dan Rahmah

Suaramuslim.net – Menjadi keluarga samara (sakinah mawaddah wa rahmah) adalah impian setiap pasangan yang telah menikah. Doa itu pula yang sering diucapkan para tamu undangan, kerabat juga sahabat sebagai ucapan singkat ketika bersalaman dengan kedua mempelai. Sakinah, mawaddah dan rahmah harus berjalan selaras dalam rumah tangga. Ia bagaikan segitiga sama sisi yang harus memiliki ukuran […]

Memburu Sakinah dalam Menikah

Memburu Sakinah dalam Menikah

Suaramuslim.net – Tentu kita sudah tidak asing dengan Qs. Ar rum ayat 21 yang hampir dalam setiap undangan pernikahan ayat tersebut selalu dicantumkan. Ya, ayat tersebut menjelaskan salah satu tanda kekuasaan Allah dalam pernikahan. Pernikahan yang disyari’atkan Allah agar terwujud perasaan tenang, tenteram dan damai dalam hati para hamba-Nya. “Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah […]

Cara Menjemput Restu Orangtua dalam Pernikahan

Cara Menjemput Restu Orangtua dalam Pernikahan

Suaramuslim.net – Tidak semua orang tua bisa memahami keinginan anaknya sendiri, terlebih dalam hal pernikahan. Nah, mau tahu bagaimana cara mendapatkan restu dari orangtua dalam sebuah pernikahan? Simak uraiannya pada artikel berikut.

Me-Time untuk Bunda

Pentingnya Punya waktu untuk Bunda

Suaramuslim.net – Banyak beredar postingan mengenai pola pengasuhan anak hingga curahan hati bunda di dunia maya. Salah satu istilah yang viral di kalangan para bunda adalah me time. Benarkah bunda butuh me time supaya terhindar dari depresi? Selengkapnya simak artikel berikut.

Resep Jitu Agar Dapat Momongan

Resep Jitu Agar Segera Dapat Anak - Momongan

Suaramuslim.net – Ini kisah kontemporer yang terjadi pada suami istri yang sudah lama belum mempunyai anak (momongan). Dan setelah melakukan resep ini hanya dengan waktu sebulan mereka mempunyai Anak. Seperti apa resepnya? berikut ulasannya.

Ingin Rumah Tangga Rukun? Istighfarlah..!

Ingin Rumah Tangga Rukun - Istighfar

Suaramuslim.net – Kisah seorang suami istri yang bertengkar dan kembali berdamai setelah si istri membaca istighfar. Seperti apa kisah lengkapnya? berikut kisahnya.

Begini Kedudukan Laki-laki dan Perempuan dalam Islam

Begini Kedudukan Laki-laki dan Perempuan dalam Islam

Suaramuslim.net – Tuntutan kesetaraan adalah agenda besar dalam gerakan feminisme. Mereka memperjuangkan kesamaan hak antara laki-laki dan perempuan. Bagaimana Islam menyikapi kedudukan antara laki-laki dan perempuan?

Solusi Problematika Mertua-Menantu

Solusi Problematika Mertua-Menantu

Suaramuslim.net – Hubungan menantu dan mertua seperti tiada akhir. Terlebih jika keduanya masih tinggal dalam satu atap. Hal kecil saja bisa melebar pada masalah lain. Berikut tips untuk mengatasi ketegangan antara mertua dan menantu.

Panduan Menggelar Pesta Pernikahan Sesuai Tuntunan

panduan pernikahan menurut islam

Suaramuslim.net – Begitu pentingnya pernikahan hingga Rasullah shallallahu ‘alaihi wa sallam mengatakan bahwa melaksanakannya berarti sudah melakasanakan separuh agama. Selengkapnya berikut ini.