Terjemahan dan Tafsir Al Quran ke Bahasa Barat
Suaramuslim.net – Sebelum berkembangnya bahasa-bahasa Eropa modern, maka yang berkembang di Eropa adalah bahasa Latin. Oleh karena itu, terjemahan Al Quran dimulai ke dalam bahasa Latin. Terjemahan itu dilakukan untuk keperluan biara Clughny pada kira-kira tahun 1135 M. Prof. W. Montgomery Watt dalam bukunya Bell’s Introduction to the Quran menyebutkan bahwa pertanda dimulainya perhatian Barat […]
Terjemahan dan Tafsir Al Quran ke Bahasa Barat Read More »