Hukum Mempelajari Filsafat

Hukum Mempelajari Filsafat

Suaramuslim.net – Filsafat. Ilmu ini baru kita kenal saat di bangku kuliah. Di kalangan pesantren hanya dikenal Mantiq. Perlu disadari, filsafat ini merupakan ilmu yang cukup rumit. Jika tanpa dibekali dasar ilmu mantiq, pengetahuan syariah dan dipandu oleh seorang guru bisa saja terjadi dua hal: pertama, belajarnya tidak maksimal. Kedua, bukan kebenaran yang akan kita temukan […]

Pengaruh Kegagalan Gerakan Rabi’a Mesir pada Dakwah dan Pendidikan

Pengaruh Kegagalan Gerakan Rabi’a Mesir pada Dakwah dan Pendidikan

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Mesir merupakan negara Islam yang sangat popular dalam bidang budaya dan ilmu pengetahuan. Mesir juga negara yang banyak melahirkan tokoh-tokoh berpengaruh di dunia Islam. Sehingga negara ini menjadi perbicangan masyarakat dunia. Namun pada awal-awal tahun 2011, ratusan ribu pemuda Mesir turun ke jalan untuk menuntut reformasi dan demokrasi untuk sistem pemerintahan di […]

Yuk, Kenali Lima Warna Kertas Surat Suara Pemilu 2019

Yuk, Kenali Lima Warna Kertas Surat Suara Pemilu 2019

JAKARTA (Suaramuslim.net) – Pemilihan umum (pemilu) legislatif dan presiden kurang dari 100 hari. Sudah tahukah kamu pada Pemilu di tanggal 17 April 2019 mendatang itu, di tempat pemungutan suara (TPS) akan ada 5 warna kertas suara yang disediakan untuk calon pemilih. Mudah membedakannya karena lima kertas suara ini memiliki warna yang berbeda. “Warna kuning untuk […]

Begini Trik Hadapi Karyawan yang Lebih Tua dari Anda

Begini Trik Hadapi Karyawan yang Lebih Tua dari Anda

Suaramuslim.net – Di balik kesuksesan tim, ada orang-orang hebat di dalamnya. Dalam tim, seringkali didapati manajer yang lebih muda daripada karyawannya. Agar manajer tak merasa canggung, ada beberapa trik yang bisa dilakukan. Para manajer muda biasanya akan merasa canggung ketika dihadapkan oleh karyawan yang lebih tua darinya. Bingung bagaimana memakai otoritas dari jabatan yang dimiliki. Jika […]