Headline

Berita utama di sekitar Kita

Syarat Menikah di Era Jokowi Tahun 2020, Tak Bisa Hanya Modal Cinta

Suaramuslim.net – Mulai tahun 2020 ada aturan baru terkait syarat menikah yang tak bisa hanya modal cinta. Aturan baru di era Jokowi – Maruf Amin adalah sertifikasi perkawinan atau pernikahan. Program sertifikasi perkawinan ini sendiri bakal dicanangkan oleh Kemenrterian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dn Kebudayaan (PMK). “Jadi sebetulnya setiap siapapun yang memasuki perkawinan mestinya mendapatkan […]

Syarat Menikah di Era Jokowi Tahun 2020, Tak Bisa Hanya Modal Cinta Read More »

Milad Muhammadiyah ke-107, Perkuat Kualitas SDM Melalui Pendidikan

Suaramuslim.net – Berikut cuplikan pidato Milad 107 Tahun Muhammadiyah Mencerdaskan Kehidupan Bangsa, Muhammadiyah sebagai Gerakan Islam sekaligus kekuatan nasional sejak awal berdirinya pada tahun 1912 sampai kini telah berjuang dalam pergerakan kemerdekaan dan melalui para tokohnya terlibat aktif mendirikan Negara Republik Indonesia yang diproklamasikan pada 17 Agustus 1945. Para pendiri Republik ini sungguh bijaksana karena

Milad Muhammadiyah ke-107, Perkuat Kualitas SDM Melalui Pendidikan Read More »

Berbekal Linggis, Kakek Samsul Membelah Hutan untuk Jalan Desa

Suaramuslim.net – Akses jalan menuju Dusun Benteng Sengga, Kelurahan Borongrappoa, Kecamatan Kindang, Kabupaten Bulukumba cukup sulit. Untuk menuju ke dusun tersebut, warga harus jalan kaki berjam-jam melewati hutan, lereng gunug dan melalui sungai yang cukup besar. Dusun tersebut berjarak sekitar 1,5 jam lebih dari Kota Bulukumba. Tidak ada kendaraan baik roda dua ataupun doda empat

Berbekal Linggis, Kakek Samsul Membelah Hutan untuk Jalan Desa Read More »

Catatan Kecil Untuk Traveller Muslimah

Suaramuslim.net – Bertualang ke berbagai tempat tentu menjadi dambaan semua orang. Mengunjungi tempat indah serta mengandung nilai sejarah nggak hanya memberikan pengetahuan baru tetapi juga dapat memanjakan mata kita akan kuasa Allah yang sungguh luar biasa. Ya, travelling memang tak sekedar jalan-jalan, tetapi juga bisa memperkaya jiwa. Nah, sebagai seorang traveller terutama muslimah, ada beberapa persiapan khusus

Catatan Kecil Untuk Traveller Muslimah Read More »

Begini Posisi Duduk yang Benar dan Sehat saat Bekerja

Suaramuslim.net – Duduk berjam-jam di depan komputer ketika bekerja, mengerjakan tugas sekolah, dan sebagainya acap kali berujung pada sakit punggung dan pinggang. Sebenarnya, kondisi ini bisa dihindari asalkan kamu tahu bagaimana posisi duduk yang benar. Ya, tanpa disadari sakit punggung dan pinggang yang terjadi disebabkan oleh posisi duduk yang salah. Posisi tubuh saat duduk memberikan

Begini Posisi Duduk yang Benar dan Sehat saat Bekerja Read More »

Alasan Kenapa Bersepeda Adalah Cara Terbaik Menikmati Kota Surabaya

Suaramuslim.net – Setiap kali mendengar nama Kota Surabaya disebut, maka yang terbayang selain kulinernya yang memanjakan lidah tentu saja limpahan sinar matahari yang membuatnya menjadi salah satu kota terpanas di Pulau Jawa. Wajar saja, Surabaya adalah sebuah kota industri yang berada di tepi laut. Tapi, pernahkah terbayang dalam benakmu bahwa kota yang menjadi gerbang menuju

Alasan Kenapa Bersepeda Adalah Cara Terbaik Menikmati Kota Surabaya Read More »

Rencanakan Liburan Akhir Tahun Berkunjung ke 7 Destinasi Wisata Murah Ini

Suaramuslim.net – Akhir tahun merupakan waktu yang ditunggu-tunggu oleh banyak orang karena lama waktu liburannya cukup panjang. Biasanya, liburan akhir tahun sudah direncanakan jauh-jauh hari untuk mendapatkan harga tiket yang lebih murah atau agar tidak kehabisan tiket. Tak perlu bingung memutuskan ingin ke mana di liburan akhir tahun ini. Banyak kok destinasi yang bisa kamu

Rencanakan Liburan Akhir Tahun Berkunjung ke 7 Destinasi Wisata Murah Ini Read More »

Saat Pemimpin Negara Salam di Sambutan, MUI Jatim: Ikuti Cara Gus Dur

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Viralnya imbauan MUI Jatim agar umat Islam hanya mengucapkan salam dengan agamanya disambut berbagai pihak. Namun juga terdapat polemik, bagaimana jika seorang pimpinan negara yang menaungi semua agama mengucapkan salam di sambutan sebuah forum. Ustaz Ainul Yaqin, Sekretaris MUI Jatim menyarankan pimpinan negara tersebut agar meniru cara Gus Dur. “Ikuti saran Gus

Saat Pemimpin Negara Salam di Sambutan, MUI Jatim: Ikuti Cara Gus Dur Read More »

Gagas #BelaIndonesia, Ini Gerakan Konkret Indonesian Islamic Business Forum

SURABAYA (Suaramuslim.net) – Happy Trenggono, Presiden Indonesian Islamic Business Forum (IIBF) menguatkan kembali semangat gerakan #BeliIndonesia yang sering digaungkan. Hal itu ia sampaikan saat mendeklarasikan #BeliIndonesia di DBL Arena Surabaya, Sabtu (9/11). “Beli Indonesia ini kami fokuskan dalam tiga hal. Membeli produk bangsa Indonesia, membela bangsa Indonesia, dan yang terpenting adalah persaudaraan,” ungkap Heppy. Heppy

Gagas #BelaIndonesia, Ini Gerakan Konkret Indonesian Islamic Business Forum Read More »

Napak Tilas Hari Pahlawan, Tempat Bersejarah di Surabaya Ini Wajib Dikunjungi

Suaramuslim.net – Surabaya adalah ibukota terbesar kedua di Indonesia. Kota yang biasa disebut Kota Pahlawan ini memang memiliki sejarah yang sangat berpengaruh untuk kemerdekaan Indonesia. Sejak awal berdiri, kota ini memiliki sejarah panjang yang terkait dengan nilai-nilai heroisme. Heroisme masyarakat Surabaya tergambar dalam pertempuran 10 Nopember 1945. Arek-arek Suroboyo dengan berbekal bambu runcing berani melawan

Napak Tilas Hari Pahlawan, Tempat Bersejarah di Surabaya Ini Wajib Dikunjungi Read More »