Yuk Kenalkan Indahnya Ramadan Kepada Buah Hati Sedari Dini
Suaramuslim.net – Bulan Ramadan adalah saat yang tepat mengenalkan kebaikan dan mengajarkan keislaman kepada buah hati. Memang, anak yang belum balig tak diwajibkan untuk menjalani puasa namun, tidak ada salahnya mengenalkan ibadah ini sejak dini. Mengajarkan puasa sejak dini bertujuan agar saat anak beranjak dewasa sudah bisa menjalankan puasa dengan baik. Akan tetapi, memperkenalkan anak […]
Kewajiban Fidyah Bagi Orang Lemah dan Tua
Kewajiban Fidyah Bagi Kalangan Lemah dan Tua
Fikih Mudik (Safar)
Suaramuslim.net – Ada beberapa adab yang seyogyanya diketahui dan diperhatikan lalu dilaksanakan oleh pemudik/musafir, agar safarnya diberkahi Allah SWT, di antaranya adalah sebagai berikut: 1. Mengharap rida Allah SWT Tetapkanlah niat untuk mengharapkan rida Allah SWT semenjak Anda memutuskan safar, dan jauhkanlah segala keinginan mendapatkan kesenangan duniawi, seperti membanggakan diri, karena hal tersebut akan merusak […]
Tanya Jawab Fikih Puasa, Shalat Tarawih di Rumah
Suaramuslim.net – Shalat Tarawih adalah Qiyamul lail yang dilakukan saat Ramadhan. Di masyarakat kita, banyak perbedaan, baik dari jumlah rakaatnya, maupun tata cara pelaksanaannya. Berikut salah satu pertanyaan dari masyarakat mengenai shalat tarawih? Tanya Assalamualaikum Ust. Jun, apakah diperbolehkan sholat tarawih di rumah saja? Jawab Wa ‘alaikumus salam wa rahmatullahi wa barakatuh بِسْـــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ […]
Makan Camilan Ini Agar Bisa Tidur Cepat dan Berkualitas Selama Puasa
Suaramuslim.net – Di hari-hari awal puasa, banyak orang yang mungkin kewalahan dengan perubahan jam tidurnya. Sebab, yang tadinya bisa bangun ketika matahari sudah mulai naik, sekarang jadi harus bangun dini hari untuk makan sahur. Belum lagi yang harus menyiapkan menu sahur, tentu harus bangun lebih pagi lagi. Perubahan jam tidur ini kadang membuat tubuh lemas […]
Fikih Iktikaf
Suaramuslim.net – Secara bahasa iktikaf (i’tikaf) berarti menetap, mengurung diri atau menahan diri (QS. 2:187). Dan menurut pengertian syariat iktikaf diartikan: menetapnya seorang muslim/muslimah yang berakal sehat yang tidak sedang berhadats besar di dalam masjid untuk melakukan ketaatan kepada Allah dengan cara-cara tertentu. Para ulama telah sepakat, bahwa iktikaf adalah salah satu bentuk ketaatan dan […]
Tanya Jawab Fikih Puasa, Berbuka Puasa Sebelum Waktunya
Suaramuslim.net – Berbuka puasa merupakan bagian yang tak terpisahkan dalam menjalankan ibadah puasa bahkan Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam menganjurkan umatnya untuk menyegerakan puasa. Berikut ada satu pertanyaan dari masyarakat mengenai waktu berbuka puasa? Tanya Assalamu’alaikum… Ustadz, saya waktu itu berbuka puasa, ternyata adzan yang saya dengar keliru, lebih cepat dua menit, bagaimana puasa saya? Batalkah? […]
Tips Melatih Anak Belajar Puasa
Suaramuslim.net – Puasa memang identik dengan sesuatu yang berat. Banyak orang tua beranggapan jika anak-anak akan mampu berpuasa hingga dalam diri mereka merasa mampu dan siap. Jadi tidak perlulah orang tua bersusah payah melatih anak ketika masih belum baligh. Namun kiranya seorang anak yang tiba-tiba harus melakukan sesuatu yang menjadikannya wajib tanpa harus latihan terlebih […]
Hal-hal yang Membuat Puasa Menjadi Sia-sia
Suaramuslim.net – Jika puasa kita hanya mendapatkan lapar dan dahaga, maka ibadah kita itu tidak bernilai ibadah di hadapan Allah SWT. Karenanya, ada baiknya, kita mengetahui puasa seperti apa yang tidak teranggap di hadapan Allah. Dalam menjalankan puasa di bulan Ramadhan, selain menunaikan kewajiban, tentunya juga berharap pahala dari Allah subhanahu wa ta’ala. Namun, jika […]
Hindari Rasa Kantuk Saat Puasa dengan Tips Berikut
Suaramuslim.net – Saat bulan puasa, tantangan yang dihadapi oleh umat islam tidak hanya lapar dan dahaga saja. Rasa kantuk juga menjadi salah satu masalah yang sering dihadapi selama berpuasa. Bagi mereka beraktivitas di siang hari, rasa kantuk tentu mempengaruhi kinerja dan mengurangi produktivitas . Menurut seorang pakar tidur dr. Andreas Prasadja RPSGT, mengantuk lebih banyak […]