Cara Meningkatkan Imunitas pada Ibu Hamil

Suaramuslim.net – Di tengah pandemi corona seperti ini, penting bagi kita untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Tak terkecuali ibu hamil yang mengalami banyak perubahan fisiologis pada tubuhnya. Meskipun menurut Persatuan Obstetri dan Ginekologi Indonesia (POGI), tidak ada bukti bahwa ibu hamil lebih berisiko lebih tinggi terkena corona, namun karena perubahan bentuk tubuh dan sistem kekebalan tubuh pada […]

Ciri-Ciri Wanita Penghuni Surga

Suaramuslim.net – Islam memuliakan kaum wanita. Salah buktinya, kedudukan wanita itu seperti ratu atau permaisuri. Tidak semua orang boleh menyentuh ratu. Hanya orang tertentu saja yang diizinkan bersentuhan dengan wanita misalnya ayahnya, ibunya, saudara seayah seibu, dan beberapa kerabat dekat lainnya. Inilah yang dinamakan mahram. Wanita juga dirindukan surga dengan karakter tertentu. Inilah ciri-ciri wanita […]

Zakat Orang Non Muslim

Ilustrasi Harta (Ils: Domany/dribbble)

Tanya: Assalamualaikum…Ustadz Saya mau tanya, ada orang non muslim memberikan sesuatu kepada kita umat muslim dengan niat itu adalah zakatnya, itu hukumnya apa? Jawab: Oleh Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, Lc, MA Wa’alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh Alhamdulillah, wash-shalatu was-salamu ‘ala Sayyidina Muhammadin Rasulillah, amma ba’du: Masalah pemberian dan penerimaan derma finansial, bantuan sosial, hadiah, hibah dan semacamnya […]

Ketua BAZNAS Jatim: Berzakat Level Tertinggi itu Kesadaran Diri

Suaramuslim.net – Memang harus diakui, pengaruh media sangat kuat. Dari media inilah orang tergugah empati dan simpatinya. Pengaruh media sering kali lebih kuat daripada aspek hukum seperti dalil agama, undang-undang, atau kewajiban. Melalui media massa, masyarakat disentuh hati nuraninya sehingga melahirkan rasa simpati dan empati kepada pihak yang membutuhkan pertolongan. Demikian penjelasan Dr. Abdusalam Nawawi, […]

Seberapa Zakat Telah Mengentaskan Kemiskinan di Indonesia

Seberapa Zakat Telah Mengentaskan Kemiskinan di Indonesia

Suaramuslim.net – Faktor yang menyebabkan adanya kesenjangan yang lebar antara potensi dan realisasi penghimpunan zakat diantaranya adalah belum maksimalnya upaya penghimpunan zakat dan belum teryakinkannya muslim menunaikan zakat. Nah, apakah pendayagunaan zakat telah menjawab tantangan pengentasan kemiskinan di Indonesia? Berikut ulasannya.