Taaruf Berkah dan Lancar, Ingat 4 Hal Ini!

Taaruf Berkah dan Lancar, Ingat 4 Hal Ini!

Suaramuslim.net – Taaruf? Ehm, dag dig dug dong? Salah tingkah dong? Momen taaruf memang mendebarkan, karena dari proses itu akan tampak, akankah menikah menjadi lanjutannya atau tidak. Wajar sih, merasa khawatir, karena segala kemungkinan bisa terjadi. Setan pun banyak menggoda kala proses penuh momentum ini. Nah, bagaimana agar ta’aruf berlangsung dengan berkah dan lancar? Berprasangka Baik […]

Petuah Singkat dari Nabi Muhammad

Petuah Singkat dari Nabi Muhammad

Suaramuslim.net -Berdasarkan HR Bukhari, seseorang mendatangi Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam dan berkata, “Tolong berikan padaku kata-kata bijak untuk menuntun kehidupanku sehari-hari, tetapi jangan terlalu banyak, karena aku tidak mampu untuk mengingatnya.” Maka petuah sederhanapun disampaikan beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam: “Jangan marah.” Kalimat yang berupa nasihat singkat, namun sulit untuk diaplikasikan mengingat ujian untuk […]

Vanessa Angel dan Aurat yang Telantar

Vanessa Angel dan Aurat yang Telantar

Suaramuslim.net – Vanessa Angel, artis sinetron yang menjadi booming namanya setelah terungkap masuk dalam kasus prostitusi online. Pemberitaan tentangnya menggelinding seperti bola salju. Semakin hari semakin membesar dan melebar kemana-mana. Hashtag “80 juta” menjadi viral. Namun, tulisan ini diangkat bukan untuk menghakimi Vanessa Angel. Setiap orang punya pilihan hidup dan harus bertanggung jawab dengan pilihannya. Biar […]

Petunjuk Rasulullah untuk Pemuda Yang Mau Menikah

Petunjuk Rasulullah untuk Pemuda Yang Mau Menikah

Suaramuslim.net – Seorang pemuda yang telah memiliki kemampuan diwajibkan segera menikah. Sebagaimana dalam sabda Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, “Wahai sekalian pemuda, barangsiapa di antara kalian yang telah memiliki kemampuan (untuk menikah) maka menikahlah. Karena itu bisa memelihara pandangan dan menjaga kehormatan. Barangsiapa yang tidak mampu, hendaklah ia berpuasa. Karena puasa itu adalah benteng.” Memiliki kemampuan […]

Mendidik Generasi Milenial dengan Iringan Doa

Mendidik Generasi Milenial Dengan Iringan Doa

Suaramuslim.net – Orang tua mana, sih, yang tidak ingin anaknya menjadi anak salih, jawabannya pasti semua orang tua menginginkan anaknya menjadi anak salih. Lebih-lebih anak yang hidup di jaman milenial ini. Anak yang tidak pernah lepas dari gadget, minat membaca secara konvensional kini sudah menurun apalagi membaca Al Quran. Anak milenial ini menjadikan Google Search sebagai pusat […]

Nikmat Allah yang Harus Disyukuri

Syukur Nikmat

Suaramuslim.net – Berbagai nikmat telah Allah berikan kepada kita. Ada yang berupa iman, Islam, keluarga, sehat wal afiah, kesempatan atau waktu atau umur, dan beragam nikmat lainnya yang tidak terhitung. Sebagai bukti, di saat khatib, ustaz, kiai, pejabat, juru pidato berkhutbah, berceramah, berfatwa, biasanya diawali dengan ajakan kepada para hadirin untuk mensyukuri nikmat yang telah […]

6 Fase dalam Pernikahan Menuju Keluarga SAMARA

6 Fase dalam Pernikahan Menuju Keluarga SAMARA

Suaramuslim.net – Sebuah keluarga merupakan jiwa sekaligus tulang punggung bagi sebuah negara. Kesejahteraan lahir dan batin yang dialami oleh suatu keluarga merupakan cerminan dari situasi keluarga-keluarga lain yang hidup di negara tersebut. Dengan hal tersebut, jika kita menginginkan terciptanya sebuah negara yang sejahtera, maka landasan yang harus dibangun adalah masyarakat yang marhamah. Dan pondasi yang harus kita […]

Don’t Judge a Book by Its Cover 2

Filosofi Hidup: Hidup dan Persaingan

*Lanjutan dari Artikel Dont Judges a Book by Its Cover (1) Suaramuslim.net – Sehebat apapun kita, kita bukanlah penilai yang baik. Hal itu setidaknya dapat terlihat dari riset eksperimen yang dilakukan dalam acara “Brains Games” di National Geography (dapat dicari di youtube dengan judul Cakes of Deception, Brain Games). Dalam percobaan tersebut, 2 kue cokelat yang identik, […]

Pesan QS Al Baqarah: 233 tentang Perintah Pemberian ASI Eksklusif

Pesan QS Al Baqarah: 233 tentang Perintah Pemberian ASI Eksklusif

Suaramuslim.net – Tidak ada asupan yang lebih baik untuk bayi selain ASI. Air susu yang diproduksi secara alami oleh tubuh ini memiliki kandungan nutrisi yang penting bagi tumbuh kembang bayi, seperti vitamin, protein, karbohidrat, dan lemak. Komposisinya pun lebih mudah dicerna ketimbang susu formula. Sudah banyak lembaga kesehatan dunia, seperti WHO dan UNICEF merekomendasikan ASI eksklusif kepada […]

Taaruf Online vs Pacaran, Apa Bedanya

taaruf onlline

Suaramuslim.net – Dunia online manawarkan berjuta kemudahan. Ada jual beli online, ada game online, sampai taaruf online. Apa itu taaruf? Taaruf dari bahasa Arab artinya perkenalan. Istilah ini bisa dipakai dalam umumnya pergaulan pertemanan atau persahabatan. Namun kemudian istilah taaruf ini menyempit yang maknanya sebuah usaha penjajakan untuk saling mengenal di antara dua pasang manusia […]