Khidmah: Jalan Pintas Meraih Keberkahan Ilmu

Suaramuslim.net -Islam banyak menawarkan jalan pintas bagi umat manusia, ibarat penjual jamu maka Islam menyediakan jamu paling mujarab. Ibarat sebuah jalan berliku maka Islam menyediakan bypass untuk sampai ke tempat tujuan. Seseorang yang ingin mendapatkan ketinggian ilmu maka dia harus merendahkan dirinya di hadapan orang yang berilmu. Ilmu itu ibarat air yang mengalir menuju tempat […]

Khidmah: Jalan Pintas Meraih Keberkahan Ilmu

Khidmah: Jalan Pintas Meraih Keberkahan Ilmu

Suaramuslim.net -Islam banyak menawarkan jalan pintas bagi umat manusia, ibarat penjual jamu maka Islam menyediakan jamu paling mujarab. Ibarat sebuah jalan berliku maka Islam menyediakan bypass untuk sampai ke tempat tujuan. Seseorang yang ingin mendapatkan ketinggian ilmu maka dia harus merendahkan dirinya di hadapan orang yang berilmu. Ilmu itu ibarat air yang mengalir menuju tempat […]

Belajar Ikhlas, Ilmu Tingkat Tinggi

Suaramuslim.net – Ilmu yang paling tinggi dalam hidup ini adalah ilmu ikhlas. Berasal dari kata khalasha yang berarti mengosongkan sesuatu dan membersihkannya. Kata ikhlas merupakan masdar dari kata آخلص yang berarti murni, bersih, jernih, selamat, memisahkan diri, dan pembersihan sesuatu. Berdasarkan makna kata tersebut maka ikhlas berarti mengosongkan sesuatu dari segala kepentingan sudut pandang manusiawi […]

5 Alasan Pentingnya Adab Sebelum Ilmu dalam Islam

Suaramuslim.net – Al-adabu fauqa al-‘ilmi (adab di atas ilmu). Demikianlah kiranya nasihat yang sering dipesankan oleh para pendidik kepada murid-muridnya. Khususnya bagi para santri, tentu maqalah tersebut tidak asing di telinga mereka. Tapi apakah benar seperti itu posisi keduanya, yakni menempatkan adab terlebih dahulu dari pada ilmu? Terlalu banyak menggeluti ilmu sampai lupa mempelajari adab. Lihat […]

Pupusnya Ilmu

Pupusnya Ilmu

Suaramuslim.net – Seorang profesor yang gigih memotivasi dan mengonsultasi perusahaan BUMN, pada suatu masa kekuasaan, memberikan banyak masukan penting. Sayang, ketika kekuasaan berganti, ia tak sekadar konsultan tapi juga tim sorak dan pembela loyal kekuasaan. Namanya sempat membikin heran beberapa orang yang mengenalnya figur berintegritas, salah satunya lewat gagasan Rumah Perubahan. Periode kekuasaan saat ini, […]

Ilmu yang Baik

Ilmu yang Baik

Suaramuslim.net – Ada 2 kisah dan petuah dari Abu Said Al-Khudri radhiyallahu ‘anhu yang dapat membuat kita merenung apakah ilmu, keterampilan, dan segala nikmat yang diberikan oleh Allah subhanahu wa ta’ala sudah menjadikan kita menjadi manusia yang sebenarnya. “Abu Said ra. diberitahu bahwa ada orang yang dapat berjalan di atas air. Dia menjawab, “Itu mudah, seekor […]

Menuntut Ilmu, Jalan Kemuliaan Dunia dan Akhirat

Menuntut Ilmu, Jalan Kemuliaan Dunia dan Akhirat

Suaramuslim.net –  “Menuntut ilmu itu wajib atas setiap muslim.” Demikian hadits menuntut ilmu dari Rasulullah, yang diriwayatkan Anas bin Malik. Menandakan bahwa keberadaan ilmu sangatlah penting dalam kehidupan. Menurut Islam, kedudukan ilmu lebih utama dibandingkan kedudukan amal. Jelas, mengingat muslim beramal dengan landasan ilmu selain iman. Tak salah jika Rasulullah juga bersabda,”Keutamaan orang alim atas […]

Salah Kaprah Soal Mencari Ilmu

Salah Kaprah Soal Mencari Ilmu | Suaramuslim.net

Suaramuslim.net – Ilmu dalam pandangan Islam memiliki kedudukan yang sama pentingnya dengan ibadah. Dalam wahyu pertama, Allah subhanahu wa ta’ala menyerukan Muhammad shalallahu ‘alaihi wa salam untuk membaca Iqra’. Sayangnya, di masyarakat kita terjadi pemahaman salah kaprah soal mencari ilmu. Pemahaman itu kemudian diwariskan secara turun temurun sehingga seolah menjadi sebuah kebenaran. Salah kaprah pertama bahwa yang […]

Beginilah Caranya Agar Hati Terpaut dengan Al Quran

Beginilah Caranya Agar Hati Terpaut dengan Al Quran

Suaramuslim.net – Sungguh termasuk karunia dan anugerah jika seseorang di kesehariannya dekat dengan Al Quran. Imam at-Thobroni meriwayatkan dari sahabat Abdullah bin Amr bahwa Rasulullah saw. bersabda, “Barangsiapa membaca Al Quran kemudian ia melihat bahwa sesungguhnya ada seseorang yang diberi anugerah melebihi apa yang ia terima maka sungguh ia telah merendahkan apa yang diagungkan oleh […]

Meniti Jalan Makrifatullah

Meniti Jalan Makrifatullah

Suaramuslim.net – Apa yang terucap dari lisan dan semua yang terungkap dalam sikap dan perbuatan kita, bergantung pengetahuan dan ilmu yang kita ketahui. Seseorang menjadi baik karena ilmu yang dia miliki. Seseorang menjadi buruk, karena kebodohannya atau tak punya ilmu. Bila baik dan buruk itu dalam konteks urusan dunia, maka timbangan ilmu yang dimaksud juga […]