Utang Budi pada Anak

Utang Budi pada Anak

Suaramuslim.net – Sebagai orang tua, pada diri kita tertanam kesadaran sejak kecil bahwa anak harus membalas budi kepada orang tua, bahwa anak harus patuh dan menurut pada orang tua, karena orang tua sudah sangat berjasa kepada anak-anak. Tapi pengalaman hidup saya mengajarkan hal yang sebaliknya. Saya berkesimpulan bahwa apa yang saya berikan kepada anak, sesungguhnya […]

8 Olahraga Seru Bersama Keluarga

Olahraga Keluarga

Suaramuslim.net – Weekend akan selalu menjadi hari-hari yang paling berbahagia dan ditunggu untuk kumpul bersama keluarga. Pasalnya, setelah menghabiskan waktu untuk bekerja serta memisahkan kebersamaan keluarga, akhir pekanlah yang mampu menyatukannya kembali dalam sebuah agenda. Baik di rumah maupun di luar rumah, tentunya berkumpul bersama keluarga adalah agenda penting yang harus dilakukan oleh setiap anggotanya. Agenda […]

Anak Adalah Pasif Pahala

Anak Adalah Pasif Pahala

Suaramuslim.net – Untuk suatu investasi duniawi, baik pribadi atau perusahaan kita sering amat serius melakukan analisis kelayakannya. Tidak hanya mengkaji bagaimana skema bagi hasil ketika investasi menguntungkan, tetapi juga bagaimana skema bagi rugi ketika ternyata gagal. Bahkan tak jarang kita melakukan analisis persoalan potensial lengkap dengan rencana solusinya yang berjenjang dan berlapis-lapis. Ada plan A, […]

Belajar Cinta Kasih dari Migrasi Salmon

Belajar Cinta Kasih dari Migrasi Salmon

Suaramuslim.net – Alam senantiasa menyuguhkan berlimpah peristiwa di dalam kehidupan ini, peristiwa-peristiwa yang menyimpan banyak makna. Yang dari peristiwa itu, manusia diharapkan mampu merenungkan dan menelaah agar dapat memetik sebuah hikmah untuk membuka cakrawala pikiran dan hatinya, serta memberi inspirasi hidup.  salah satu peristiwa alam yang dengannya kita dapat memetik berlipat hikmah adalah filosofi migrasi ikan […]

Memahami 13 Tanda-Tanda Awal Kehamilan

Memahami 13 Tanda-Tanda Awal Kehamilan

Suaramuslim.net – Terjadinya kehamilan merupakan sesuatu yang ditunggu-tunggu bagi pasangan yang sudah menikah. Entah itu yang baru saja menikah hingga yang sudah lama menikah. Tanda-tanda kehamilan merupakan saat yang paling dinantikan oleh seorang perempuan yang menginginkan dirinya memiliki seorang buah hati dambaan keluarga. Dengan terjadinya kehamilan menandakan bahwa pasangan suami istri memiliki tingkat kesuburan yang baik […]

Misteri di Balik Titipan

Keluarga Sekolah Utama

Suaramuslim.net – Anak merupakan anugerah terindah dalam kehidupan ini. Ia sebuah amanah yang harus dijaga. Tugas kita sebagai orang tua, mendampingi mereka tumbuh secara alami, lalu Tuhanlah yang akan menyempurnakan kebaikan di balik perkembangan anak-anak kita. Anak-anakmu terlahir bukan pilihanmu, mereka menjadi anakmu juga bukan karena keinginan mereka, tetapi karena takdir kekuasaan Allah. “Dia menciptakan […]

4 Kegiatan Menyenangkan Kala Hujan, Tambah Kedekatan Anggota Keluarga

4 Kegiatan Menyenangkan Kala Hujan, Tambah Kedekatan Anggota Keluarga

Suaramuslim.net – Hujan itu rahmat. Karunia dari Allah yang patut disyukuri. Hujan mampu memunculkan kenangan dan kerinduan. Tentang kampung halaman, keluarga yang tersayang. Ah, hujan. Tentu dong, ada banyak kegiatan seru, asyik, menggembirakan yang bisa dilakukan kala hujan untuk menambah kedekatan di antara anggota keluarga. Semoga kegiatan ini akhirnya nanti menjadi memori yang tak terlupakan. Apakah […]

Anna Karenina dan Keluarga Indonesia

Anna Karenina dan Keluarga Indonesia

Suaramuslim.net – “Mungkin aku telah berbuat salah,” tambah Karenin. “Tidak,” kata Anna pelan dengan kesedihan dalam wajah dinginnya. “Kau tidak berbuat salah. Aku sedang mendengarkanmu, tapi aku juga sedang memikirkannya. Aku mencintainya dan aku adalah isteri simpanannya. Aku membencimu, aku takut padamu… kau bisa melakukan apa pun yang kau sukai terhadapku.” Saat Anna mengatakan kepada suaminya […]

Bentuk Sibling Rivalry Sesuai Tahapan Usia Anak

Bentuk Sibling Rivalry Sesuai Tahapan Usia Anak

Suaramuslim.net – Kehadiran anak kedua tentu menjadi kebahagiaan tersendiri bagi orangtua. Namun, jika jarak antara anak pertama dan kedua tidak terlalu jauh biasanya sering terjadi kondisi sibling rivalry. Sibling rivalry merupakan bentuk rasa iri sang kakak terhadap si adik. Hal ini mungkin saja terjadi karena kehadiran sang adik mendapatkan perhatian dari banyak orang, sehingga sang kakak merasa tersisihkan. […]

Keluarga, Fondasi Regenerasi Umat Manusia

fungsi regenerasi keluarga

Suaramuslim.net – Fungsi utama keluarga sebagai fondasi regenerasi umat manusia, menjadi arus utama parenting prophetic ala nabi. Keluarga yang bisa mewujudkan impian Rasulullah saw, yaitu “masuk surga bersama umatnya yang banyak”. Tak pelak lagi, pada masyarakat umum ikut terbangun persepsi bahwa keluarga sukses itu adalah keluarga kecil yang mapan secara ekonomi, mempunyai status sosial tinggi […]