Inilah Makanan dan Minuman Bagi Penduduk Surga

Suaramuslim.net – Untuk orang yang percaya kepada hari akhir tentu pasti sudah mengetahui adanya hari pembalasan saat manusia akan ditempatkan di dua tempat bisa di surga atau di neraka tergantung bagaimana amal dan ibadah masing-masing. Surga merupakan tempat balasan bagi orang-orang yang lebih banyak amal baik dibanding amal buruknya. Makanan yang disediakan di surga pun […]

Yuk! Konsumsi Infused Water Saat Berbuka dan Sahur

Yuk! Konsumsi Infused Water Saat Berbuka dan Sahur

Suaramuslim.net – Pernahkah kamu meminum air infus ketika sahur dan berbuka puasa? Kalau belum pernah, kenapa tidak mencobanya. Infused water merupakan minuman kesehatan yang terbuat dari air mineral dan sejumlah potongan buah. Sebelum diminum, biasanya perlu disimpan dalam wadah tertutup selama beberapa waktu. Meminum infused water diklaim bisa membuat tubuh lebih segar saat berpuasa. Selain […]

Naqi’, Minuman Sehat Favorit Rasulullah

Naqi’, Minuman Sehat Favorit Rasulullah

Suaramuslim.net – Pernah mendapati air putih dingin yang di dalamnya dimasukkan potongan buah lemon, mentimun, atau stroberi? Iya, kita menyebutnya sebagai infused water. Minuman sehat yang mengandung banyak manfaat bagi tubuh, salah satunya proses detoksifikasi. Namun tahukah Kamu bahwa kebiasaan minum infused water sebenarnya biasa dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW sejak ribuan tahun lalu? Sebelum […]

Es Timun Melon: Minuman Segar untuk Buka Puasa

Es Timun Melon Minuman Segar untuk Buka Puasa

Suaramuslim.net – Musim panas sebentar lagi tiba, cuaca terik dan panas akan menjadi pemandangan yang menemani aktivitas kita sehari-hari. Tidak terbayangkan betapa panasnya suhu pada siang hari. Kondisi udara yang panas, membuat tubuh kita cepat mengeluarkan keringat yang berakibat kurangnya cairan dalam tubuh. Apa yang terbayangkan dibenak kita, saat kita mengalami dahaga? Pasti, ingin minuman […]

Menikmati Segarnya Aneka Kreasi Es Buah

Menikmati Segarnya Aneka Kreasi Es Buah

Suaramuslim.net – Banyak orang memilih minuman sesuai selera mereka. Ada yang lebih senang hangat namun banyak juga yang senang minum minuman dingin. Salah satu menu andalan untuk melepas dahaga orang Indonesia adalah es buah. Sudah bukan menjadi rahasia lagi kalau es buah adalah minuman yang banyak diminati orang dan menjadi andalan terutama ketika siang hari […]

Tips agar Wedang Jahe Terasa Nikmat

Tips agar Wedang Jahe Terasa Nikmat

Suaramuslim.net – Minum wedang merupakan salah satu kebiasaan masyarakat Indonesia. Mulai dari minum wedang kopi, jahe dan lain sebagainya. Meminum secangkir wedang biasanya dilakukan di pagi hari sebelum memulai rutinitas sehari-hari, di tengah udara dingin di pagi hari meminum secangkir wedang hangat akan terasa nikmat sekali. Salah satu jenis wedang yang menjadi penghangat tubuh dan […]

Segarnya Es Dawet Siwalan

Segarnya Es Dawet Siwalan

Suaramuslim.net – Siang hari yang terik dan panas, membuat kita ingin merasakan minuman yang menyegarkan tubuh. Salah satu minuman segar yang dapat kita nikmati di tengah cuaca yang menyengat yakni Es Dawet. Menu es ini selalu dinantikan karena bisa melegakan dahaga dan mengenyangkan. Es ini memang biasa dijadikan sebagai minuman pelega dahaga dan sangat populer […]

11 Makanan dan Minuman ala Thibbun Nabawi

11 Makanan dan Minuman ala Thibbun Nabawi

Suaramuslim.net – Thibbun Nabawi adalah metode pengobatan Rasulullah yang disebutkan khasiatnya di dalam Al Quran dan hadis. Makanan dan minuman yang dianjurkan sebagai ikhtiar penyembuhan penyakit antara lain: 1. Air zam-zam Ciri-ciri air zam-zam yang asli adalah tidak berbau, payau (rasanya hambar) dan tidak berlumut jika di simpan dalam waktu lama. Rasulullah shalallahu ‘alaihi wa […]

16 Minuman Penghangat Tubuh di Musim Hujan

16 Minuman Penghangat Tubuh di Musim Hujan

Suaramuslim.net – Ketika masuk musim hujan, keadaan udara pastinya ikut berubah, dari panas menjadi dingin. Biasanya, di saat cuaca dingin membuat orang menjadi malas untuk beraktivitas. Mendekap bantal guling di balik selimut rasanya sulit untuk ditinggalkan. Di tengah cuaca yang terasa dingin, rasanya ingin menikmati yang hangat-hangat. Minuman hangat memang teman yang sangat tepat di tengah-tengah […]