Memahami Anak Suka Memukul Orang Lain

Memahami Anak Suka Memukul Orang Lain

Suaramuslim.net – Anak adalah belahan jiwa, permata hati bagi orang tuanya. Karena itu apapun kondisi anak akan menambah keceriaan dan kebahagiaan sebuah keluarga. Namun tak bisa dipungkiri, sebagian anak membawa sifat dan karakter yang sedikit bermasalah. Sebagian anak bersifat agresif atau pemarah. Karakter ini akan muncul ketika usia mereka memasuki dua tahun. Mereka akan menunjukkan […]

7 Manfaat Si Putih “Jamur Tiram”

7 Manfaat Si Putih “Jamur Tiram” | Suaramuslim.net

Suaramuslim.net – Saat bicara tentang jamur, mayoritas orang mungkin akan berpikir bahwa jamur itu beracun dan butuh perlakuan khusus jika hendak dimasak agar aman dari racun. Padahal, tidak semua jamur itu beracun. Salah satunya jamur tiram. Selama ini banyak orang mengenal jamur tiram hanya sebagai makanan pelengkap atau jajanan ringan. Jamur tiram (Pleurotus ostreatus) adalah jamur pangan […]

Saat Al Quran Cemburu dengan Gadgetmu

Suaramuslim.net – Pernahkah kita merasakan cemburu? Bagaimana rasanya? Coba bayangkan ketika ada sahabat kita punya benda baru. Sedangkan di sisi lain kita juga sedang mengharapkan benda tersebut, bagaimana rasanya? Atau mungkin kalau di zaman sekarang ketika kita lagi jalan-jalan dan di saat itu kita juga melihat orang lagi pacaran, bagaimana rasanya? Gemes, apa yang dirasakan? Apakah […]

Resep Mujarab dari QS Al Hadid ayat 22-23 dalam Menyikapi Musibah

Resep Mujarab dari QS Al Hadid ayat 22-23 dalam Menyikapi Musibah

Suaramuslim.net – Di penghujung tahun 2018, rentetan musibah bencana alam melanda sejumlah wilayah di tanah air kita tercinta. Mulai gempa bumi yang melanda Lombok dan Palu, serta Donggala, gempa tsunami di Sulteng, hingga yang terbaru adalah tsunami di Lampung dan Banten. Akibat bencana alam, puluhan ribu orang harus mengungsi dari tempat tinggal mereka bahkan ada yang […]

Memahami Learning Disabilities pada Anak

Memahami Learning Disabilities pada Anak

Suaramuslim.net – Dalam setiap proses pembelajaran tidak menutup kemungkinan siswa mengalami masalah-masalah dalam belajar. Kesulitan memahami materi pembelajaran yang disampaikan oleh guru merupakan satu di antara masalah yang dihadapi. Kesulitan belajar merupakan suatu keadaaan di mana siswa tidak dapat belajar sebagaimana mestinya. Yang disebabkan oleh hambatan atau gangguan tertentu dalam proses pembelajaran sehingga siswa tidak dapat […]

Belajar Kesalihan Sosial dari Semut

Belajar Kesalihan Sosial dari Semut

Suaramuslim.net – Semut dikenal sebagai jenis serangga yang memiliki rasa sosial yang tinggi. Dalam kehidupannya yang berkelompok, terdapat semut ratu, semut pejantan, dan semut pekerja.  Mari kita mencoba untuk menggali beberapa sisi kehidupan dari seekor semut.  Dalam bekerja dan berusaha, semut tidak pernah berputus asa. Perhatikan saja, ketika semut memanjat sebuah pohon untuk mencari makanan, kemudian […]

6 Penyakit yang Sering Menghampiri Anak di Musim Hujan

6 Penyakit yang Sering Menghampiri Anak di Musim Hujan

Suaramuslim.net – Musim hujan sudah tiba nih! Apa saja yang sudah orang tua persiapkan? Payung, jas hujan, bahkan sandal mungkin sudah selalu tersedia di kendaraan pribadi. Jika persiapan orang tua sudah sematang itu, bagaimana dengan persiapan kesehatan saat musim hujan? Kira-kira langkah apa saja yang sudah orang tua lakukan sebagai pencegahan tertular penyakit di musim hujan? […]

Bentuk Sibling Rivalry Sesuai Tahapan Usia Anak

Bentuk Sibling Rivalry Sesuai Tahapan Usia Anak

Suaramuslim.net – Kehadiran anak kedua tentu menjadi kebahagiaan tersendiri bagi orangtua. Namun, jika jarak antara anak pertama dan kedua tidak terlalu jauh biasanya sering terjadi kondisi sibling rivalry. Sibling rivalry merupakan bentuk rasa iri sang kakak terhadap si adik. Hal ini mungkin saja terjadi karena kehadiran sang adik mendapatkan perhatian dari banyak orang, sehingga sang kakak merasa tersisihkan. […]

Level Berapakah Rezeki Kita?

Level Berapakah Rezeki Kita?

Suaramuslim.net – Pernahkah kita mendengar ucapan, “Alhamdulillah, baru saja dapat rezeki” atau “Alhamdulillah, saya mendapatkan rezeki dari pekerjaan ini”. Ketika mendengar kalimat ini, kebanyakan orang berpikir bahwa objek yang sedang dibicarakan dalam kalimat tersebut adalah rezeki duniawi, lebih khusus lagi adalah rezeki berupa harta. Kalau kita mau mencermati, sebenarnya rezeki berupa harta adalah sebagian saja dari […]

16 Minuman Penghangat Tubuh di Musim Hujan

16 Minuman Penghangat Tubuh di Musim Hujan

Suaramuslim.net – Ketika masuk musim hujan, keadaan udara pastinya ikut berubah, dari panas menjadi dingin. Biasanya, di saat cuaca dingin membuat orang menjadi malas untuk beraktivitas. Mendekap bantal guling di balik selimut rasanya sulit untuk ditinggalkan. Di tengah cuaca yang terasa dingin, rasanya ingin menikmati yang hangat-hangat. Minuman hangat memang teman yang sangat tepat di tengah-tengah […]